JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA I

5 Februari 2023 - 20 Februari 2023
Triwulan 1

12401

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 5 - 18 Februari kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

FARHAN ZAYADI
FARHAN ZAYADI
2 tahun yang lalu

Di kamar karena tempat yang sunyi untuk menenangkan diri sambil membaca buku

Putri Khumairah
Putri Khumairah
2 tahun yang lalu

Spot favorit saya saat membaca buku adalah di dalam kamar karena suasana didalam kamar sangat sepi dan tenang sehingga membuat saya fokus dalam membaca buku

Fatima Qadira Rania Permadi
Fatima Qadira Rania Permadi
2 tahun yang lalu

tempat favorit membaca buku yaitu dikamar, karena suasannya tenang jadi dapat fokus membaca

Claudia Azhahra
Claudia Azhahra
2 tahun yang lalu

Hallo teman" Hari ini di day 9 .. Aku membaca buku berjudul "Cerita Rakyat:Asal Mula Bukit Catu" penulisnya adalah Novi Kurnia.Setelah membaca buku tersebut aku menjadi lebih tau asal mula munculnya bukit catu di Bali. Sekian,terima kasih..

Fahreza Aydin Al Fatih
Fahreza Aydin Al Fatih
2 tahun yang lalu

Buku yang saya baca hari ini berjudul " Mengenal Tangung Jawab ". Penulis bukunya Chelvia Ch. Meizar. Yang saya rasakan setelah membaca buku ini, saya menjadi tahu apa saja tanggung jawab saya di rumah dan di sekolah. Ketika di rumah atau di sekolah apa kewajiban saya yang harus saya lakukan ketika di rumah ataupun di sekolah.

Haikal Rama Gustiansyah
Haikal Rama Gustiansyah
2 tahun yang lalu

Kesana kemari dengan alat transportasi Mengetahui semua alat teranspirtasi

PRASTOWO HADI SUTARMO
PRASTOWO HADI SUTARMO
2 tahun yang lalu

Kamar Karna lebih tenang dan bebas dari gangguan,kamar paling nyaman yang ada di kamar.karena itulah,hampir kebanyakan orang sering menjadikan tempat satu ini sebagai salah satu spot baca favorit

Ammar Fayzul Kareem
Ammar Fayzul Kareem
2 tahun yang lalu

Spot Favorit saya ialah di Kamar tidur saya, alias di atas kasur, karena di kamar saya itu penuh dengan kedamaian dan dingin karena ac saya nyala trus :)

FARHAN ZAYADI
FARHAN ZAYADI
2 tahun yang lalu

Cerita tentang futsal

Agenda Hari Ini