JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA III

17 September 2023 - 2 Oktober 2023
Triwulan 3

4559

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 17 - 30 September kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

MUHAMMAD FARIS HISAAM
MUHAMMAD FARIS HISAAM
1 tahun yang lalu

Buku komik, buku novel,buku cerita,dongeng dan fiksi

Navisa aprilia pertiwi
Navisa aprilia pertiwi
1 tahun yang lalu

Malin kundang, kiwi berkaki besi, perjalanan kehutan,

Jumini
Jumini
1 tahun yang lalu

Saya membaca buku-buku ini bersama kedua anak saya yang juga mengikuti kegiatan Tantangan Baca Jakarta Triwulan 3 ini, buku yang kami baca adalah : 1. Buku pesan dalam amplop karya Yulina Trihaningsih 2. Bobo 50 tahun warna kuning 3. Buku kumpulan Doa karya Syaikh Sa'id bin Ali Wahf Al Qahthani 4. Bobo 50 tahun warna merah 5. Juz 'Amma, hafalan surat-surat pendek

MUHAMMAD FARIS HISAAM
MUHAMMAD FARIS HISAAM
1 tahun yang lalu

Adanya baca jakarta saya semakin tertantang untuk selalu membaca buku apapun dan dengan adanya baca jakarta saya semakin semangat untuk membaca

SALVIA NAGA SARI UTAMI
SALVIA NAGA SARI UTAMI
1 tahun yang lalu

Aku pernah membaca buku sampai 3 sekaligus. Nama judul bukunya adalah "Danau Toba", " Kancil dan Buaya", dan "Bawang Putih".Setelah aku menyelesaikan tantangan Baca Jakarta ini, aku akan membaca lebih banyak buku! Entah itu ditempat umum, secara online, aku tetap membaca buku:)

Agenda Hari Ini