JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Curahmor :  Curahan Hati Penuh Humor

Curahmor : Curahan Hati Penuh Humor

Sutrisno Yahya

Edisi Cet. 1
Penerbit Jakarta : Elex Media Komputindo, 2017
Deskripsi Fisik x, 281 hlm. : ilus. ; 21 cm
ISBN 978-602-04-4562-5
Subjek HUMOR / HUMOR INDONESIA
Bahasa Indonesia
Call Number KC/817 SUT c ; 817 SUT c ; 152.4 SUT c

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 13
Perpustakaan Jakarta - PDS HB Jassin
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Ketika dijanjikan oleh orang kaya yang akan memberi uang limaratus ribu, jika bisa berbohong tanpa berpikir lagi……, Salman menjawab – “ Apa…lima ratus ribu, kau bilang satu juta…? “ Seorang lelaki check in disebuah hotel. Ketika ia sedang akan menulis di buku registrasi, ia berhenti dan melempar pennya kebawah. Receptionis dengan heran menanyakan, “ Ada…..yang salah? “ Lelaki itu menjawab, “ Saya pernah melihat kecoak merayap diatas dinding. Saya pernah melihat kecoak diatas tempat tidur. Tapi, tak pernah sebelumnya saya melihat kecoak merayap dan mengintip di buku registrasi untuk mendapatkan nomor kamar saya….. ! “ Seorang perempuan cantik telanjang, naik becak hotel untuk kelliling kota. Di perjalanan, situkang becak terus menerus menatapnya dengan mata melotot. Merasa terganggu, perempuan itu berkata – “ Mengapa kau terus melihatku…? Apakah kau tak pernah melihat wanita telanjang……? “ Tukang becak itu menjawab, “ Maaf …….Madam, aku hanya ingin tahu di mana kau menaruh uang untuk membayar ongkos becak……? “ Kata kunci; #Curahan #hati #humor #Berbohong #adam #hawa

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!