Ibu, Kafahkan Madrasahmu
Nia Anita
Tersedia di:
Deskripsi
Di balik kesuksesan seorang pria pasti ada wanita tangguh di belakangnya, di balik mulianya sebuah generasi pasti ada kerja keras seorang ibu, di balik kokohnya negara pasti ada perempuan yang terjaga. Seorang penyair Arab pernah berkata, seorang ibu adalah sekolah pertama bagi anaknya. Jika engkau persiapkan dengan baik, maka sama halnya engkau persiapkan bangsa berakar kebaikan. Dengan kata lain, ketika kita ingin memperbaiki suatu negara dan bangsa, maka harus dimulai dari rumah. Mengapa harus rumah? Karena di dalam rumah ada madrasah; Ibu. Ibu kafahkan madrasahmu. Karena sebuah kebangkitan membutuhkan reposisi peran ibu secara integral, sehingga mampu membangkitkan peradaban manusia di atas fondasi Ilahiah. Ibu, kaffahkan madrasahmu. Engkau adalah pusat peradaban yang dirindukan dunia dan penduduk langit. Peradaban yang pernah menari-nari di atas sinar nubuwwah. Buku ini tidak hanya diperuntukkan untuk para ibu. Tetapi juga para muslimah yang kelak menjadi ibu. Juga tidak menutup kemungkinan kepada ikhwan yang ingin memilih calon ibu dari anak-anaknya. Semangat membaca!
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Metodologi penelitian agama : teori dan praktik
MAMAN, U
Splendid
QUINN, Julia ; JANTJE; PRAJOKO, Istiani
Manajemen Mutu Sekolah : Strategi peningkatan mutu dan daya saing lembaga pendidikan Islam
Masrokan Prim Mutohar
9 langkah sehat tanpa dokter : lebih hemat, lebih sehat, lebih menawan
Buttar, Rashid A. ; Novitri
Web 2.0 : panduan bagi para pendidik
Solomon, Gwen ; Schrum, Lynne ; Ririn Sjafriani
Persoalan-persoalan mendasar Filsafat
-
Komik Panduan Umroh : untuk keluarga
Sujarwadi ; Herry Gunawan ; Sugeng Widodo
Top bankrangkuman dan soal-soal fisika SMP/MTs superlengkap
Cindy Kus Untari ; Diane Novita
Dongeng Halo Balita : Mardu bisa terbang
Joy Subarjah
Ibnul Jauzi bertutur tentang cinta & syahwat
Salim, Khalid bin Musthofa (Pengarang) ; Ahmad Syaikhu (Pengarang)
Vikas children's books : my album of vegetables
NAVNEET (Pengarang)
Tradisi-tradisi adiluhung para leluhur jawa
Gesta Bayuadhy (Pengarang) ; Eny Damaya (Penyunting)
Ilmu Ibunda Daoeni Andajani (Malang, 1935 - Yogyakarta, 2009)
Eka Budianta (Pengarang)
Tarn crochet : keranjang rajut
Novelia Ummu Nayfah (Pengarang)