Almost is Never Enough
Sefryana Khairil ; Tesara Rafiantika
Tersedia di:
Deskripsi
"Ada hati yang kujaga agar tak jatuh. Namun, saat di dekatmu, seringnya ia tak patuh."AlTelah kehilangan orang yang kita sayang adalah persamaan kita. Kita saling berbagi rasa sakit setelah kepergiannya. Ketika aku menginginkan lebih, aku tahu ada yang salah. Namun, aku tak mampu terus menjaga jarak denganmu. Melihatmu dari jauh saja rasanya tidak cukup. Jika benar ini cinta, tepatkah ia datang kali ini?EllaMewujudkan keinginan orang yang kita sayang, tentu itu akan kita lakukan—apa pun taruhannya. Sayangnya, kau pun justru merebut satu-satunya yang ia miliki. Membuatmu selalu resah karena rasa bersalah. Pernahkah kau merasakannya? Aku tak pernah sengaja menginginkanmu meski bersamamu adalah cara untuk menggenapkanku. Jika kita diciptakan untuk bersama, biarlah waktu yang menelan ragu kita. Karena entah kapan aku akan bisa mengakui; bahwa hati tak akan puas jika tak memilikimu sepenuhnya.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Dimensi mistik dalam islam
SCHIMMEL, Annemarie ; DAMONO, Sapardi Joko
Sungaiku kehidupanku
Erwan Juhara
The procrastination cure : 7 langkah menghentikan sikap menunda-nunda
COMBS, Jeffery ; Satrio Wahono
Sejarah pendidikan Islami
ENGKU, Iskandar ; KUSWANDI, Engkus ; ZUBAIDAH, Siti
Kakao
MARRU, Donatus ; SIPAYUNG, Halomoan Hendratno
30 Langkah menuju nikah : Panduan bagi yang akan menikah
MASRUL, Ahmad
Aktifkan Otak Kanan dengan Shalat
; A. Yusrianto Elga ; Virsya Hany
Buku Mini : Nero 5.5
-
Buku cepat jago bermain piano : bimbingan dan pelatihan mudah-praktis
Riqmadita Nawang (Pengarang)
Leksikon kesusastraan Indonesia modern
Pamusuk Eneste (editor) ; Rahardjo S. (desain sampul)
Reuni Keluarga
Robyn Soetikno (Pengarang) ; Reggy K. Ramadhani (Ilustrator) ; Kartika Indah Prativi (Penyunting)
Seri adab: adab bepergian
Ryu Tri (Pengarang) ; Adlina Aidid (Ilustrator)
Our world in picture : the rock & gem book
Saikia, Deeksha (Pengarang)
Antalogi 5 Akhudiat
Akkhudiat (Pengarang)