

Bahagia : Berbagi dalam Keberagaman
Tim Kick Andy ; Eka Saputra ; Ikhdah Henny ; Baiq Nadia Yunarthi
Tersedia di:
Deskripsi
Tak perlulah keliling dunia untuk menemukan kebahagiaan sejati. Namun terkadang, kita perlu pergi jauh untuk menyadari betapa bahagia itu ternyata berada di tempat yang telah ditinggalkan. Kedelapan pahlawan pilihan Kick Andy ini telah membuktikannya. Aang Permana memilih meninggalkan kariernya di perusahaan migas sekaligus melepas beasiswa ke Amerika, demi memberdayakan nelayan setempat dalam usaha budi daya ikan di Waduk Cirata, Purwakarta. Ada pula Alex Waisimon, yang 30 tahun bertualang di berbagai benua, lalu kembali untuk merintis pelestarian burung cenderawasih dan hutan di tanah kelahirannya, Papua. Hingga ada Aznan Lelo, yang mengabaikan cap ekstremis yang dialamatkan kepadanya, memilih untuk konsisten pada idealismenya—sebagai dokter tanpa plang, tarif, dan utang—yang berpihak kepada masyarakat dari semua kalangan, suku, dan agama di Medan.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Asuransi dalam perspektif syariah
Husain Husain Syahatah

Bukti kedahsyatan sirsak menumpas kanker
ZUHUD, Ervizal AM ; INDAH, Yunita

Republik galau : Presiden bimbang, negara terancam gagal
SOESATYO, Bambang

Step by step menguasai adobe premiere CS5 : CD Tutorial
SANTOSO, Si Edi

Ekonomi makro : Tinjauan ekonomi syariah
NAF'AN

Kindaichi special case : alchemy murder case 1
Amagi, Seimaru ; Anggie Virgianti

Super Berkah
-

Mengelola database server postgreSQL di linux dan windows
UTDIRARTATMO, Firrar (Pengarang)

Cara cerdas belajar Matematika SD/MI Kelas 4, 5, 6
P. Tumijan (Pengarang) ; Rita Eviana (Penyunting)

50 cerita sains + fakta
Wulan Mulya Pratiwi (Pengarang) ; Febrilana (Penerjemah) ; Dwi Yuliarti (Penerjemah)

I love you, Bu Nurlia : tapi bagaimana jika nanti hatiku patah?
Poetry Ann (Pengarang)

Dances of Bali
Kartika D. Suardana (Pengarang)

Jurnal mukai usagido 4
Takano, Hisa (Pengarang) ; Ayu Arshandi (penerjemah) ; Adisti (editor) ; Aji Y. (desain sampul)

As good as dead
Holly Jackson (Pengarang)
