JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
The Groom Came Back

The Groom Came Back

Gaines, Abby

FIKSI INGGRIS / NOVEL
Edisi Cet.1
Penerbit Jakarta : PT Elex Media Komputindo, 2019
Deskripsi Fisik 272 hlm. ; 18 cm
ISBN 9786020489711
Subjek FIKSI INGGRIS / NOVEL
Bahasa -
Call Number KC/823 GAI g

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

“Aku tidak akan melakukannya. Aku tidak akan menandatangani surat cerai itu.” “Tidak masalah. Aku akan menandatanganinya. Selama salah satu dari kita adalah penduduk sini. Dan kita telah memenuhi seluruh persyaratan yang ada.” “Aku menentang perceraian,” ujar Callie. “Kau tidak bisa menentang perbedaan-perbedaan yang tidak dapat dipersatukan kembali.” “Ya, aku bisa—dan bukan hanya itu yang bisa kulakukan. Hakim dapat menyuruh kita untuk menghadiri konseling selama sebulan.” Jack melambaikan tangan acuh tak acuh. “Aku takkan mengikuti konseling apa pun.” “Kau tak pernah tahu. Kau mungkin bahkan mendapatkan manfaat dari konseling pasangan itu.” “Kita bukan pasangan,” gertak Jack, kehilangan kesabarannya.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!