Solo Female Bikepacker : Bandung-Sabang PP
Sheibasari
Tersedia di:
Deskripsi
Bayangkan, seorang wanita berhijab seorang diri, mengendarai sepeda motor bebek, menem puh jarak ribuan kilometer. Tidak tanggung- tanggung, dari Bandung - titik nol kilometer di Sabang, nekad dijalani.Memang tidak ada yang bisa mengalahkan hasrat untuk bertualang. Sekali seumur hidup, segala batasan yang dianggap mustahil, perlu dijajal. Perjalanan menjelajah Sumatera memberikan banyak pengalaman dan kisah, dari yang manis hingga yang menegangkan. Beberapa kota menawarkan keindahan pemandangan, beberapa tempat memberikan keramahan. Wajah Sumatera yang seolah “garang” berhasil diakrabi.Catatan perjalanan dari Sheibasari ini akan membawa Anda pada keseruan tersendiri. Nikmati kisah-kisahnya yang mengasyikkan!
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Renungan Surah Al-Fatihah : Konsep Ketuhanan Dalam Al-Qur'an
AZAD, Abul Kalam ; Asep Hikmat ; Sapardi Djoko Damono
Bahasa indonesia bahasa kita akan diganti dengan bahasa Inggris : sekumpulan pandangan dan pendapat
ROSIDI, Ajip
7 jenis kayu penghasil rupiah : jati, sengon, mahoni, meranti, jati putih, kayu Afrika dan suren
MULYANA, Dadan ; ASMARAHMAN, Ceng ; RIAWAN, Nofiandi
Seri rumah ide : artwork
AKMAL, Ikmal
Growing up : usia 7-9 tahun
PRABOWO, Cahyadi
Shonan Junai gumi : GTO the Early years vol. 2
FUJISAWA, Toru
Chairil
ASPAHANI, Hasan ; MUHAMMAD, Damhuri ; FEBIRATRI, Resita
Seri Anak Hebat : Aku Sayang Kakakku
Noor H. Dee
Fatwa-Fatwa Medis Kontemporer : Seputar Kehamilan & Kecantikan
; Irwan Raihan
Everyone can lead
-
Lockdown 309 tahun
Emha Ainun Nadjib ; Nurjannah Intan (editor) ; Eka Arief Setyawan (editor) ; Arnand Cipta Sabastian (ilustrator)
Telaah puisi : pembelajaran dan penerapan
Shafwan Hadi Umry (Pengarang)
Dongeng anak jagoan : kupu-kupu suka membantu
Tria Ayu K. (Pengarang) ; Destarisa (Ilustrator)
Ladybird readers level 4 - esio trot
Corrall, R.J. (Pengarang) ; Pitts, Sorrel (Ilustrator)