Hukum Kontrak & Perancangan Kontrak
Ahmadi Miru
Tersedia di:
Deskripsi
Buku ini memberikan kajian-kajian teoretis mengenai hukum kontrak, serta ketentuan-ketentuan hukum kontrak yang menjadi pedoman dalam membuat kontrak-kontrak tertentu, mulai dari kontrak yang sederhana sampai kontrak yang lebih rumit. Buku ini juga dilengkapi dengan ketentuan mengenai perjanjian jual beli yang merupakan perjanjian yang banyak terjadi dalam masyarakat, baik yang dilakukan secara sederhana dengan lisan, maupun yang tertulis. Selain itu, buku ini juga membahas mengenai penyalahgunaan keadaan yang sering terjadi dalam kontrak standar. Begitu lengkapnya pemhahasan buku ini membuat buku ini sangat penting untuk dimiliki tidak hanya oleh kalangan mahasiswa dan praktisi hukum, tetapi juga oleh para legal officer di perusahaan-perusahaan.