JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Green Industry ;

Green Industry ;

Arif Zulkifli (Pengarang) ; Hadwitia Dewi Pertiwi (Pengarang)

Edisi -
Penerbit Jakarta ; : Salemba Teknika ;, 2018
Deskripsi Fisik 289 halaman. ; 23 cm,
ISBN 978-979-9549-48-8
Subjek INDUSTRI RAMAH LINGKUNGAN
Bahasa Indonesia
Call Number 338 ARI g ; KC/338 ARI g

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

Green Industry membahas secara lengkap berbagai hal yang berkaitan dengan green industry atau industri hijau. Green industry sendiri dibangun oleh berbagai nilai, mulai dari minimisasi, Life Cycle Assessment (LCA), ruang terbuka hijau (RTH), analisis mengenai dampak lingkungan (amdal), asuransi lingkungan, sistem manajemen lingkungan (SML), produksi bersih, ekoefisiensi, energi alternatif, reuse, green product, limbah (cradle to grave), reuse dan recycle, polluter pays principle, baku mutu lingkungan, pajak lingkungan, audit lingkungan, SML ISO 14001, Proper, hingga corporate social responsibility (CSR). Industri hijau di Indonesia telah menjadi bahasan penting pada Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014 tentang Perindustrian. Pembahasannya mencakup cara mewujudkan industri hijau, standardisasi, serta penyusunan standar.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!