

112 game untuk training dan out bond
Afifah Nur Chayatie (Pengarang) ; Rose Kusumaningratri (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Bibliografi : halaman 365 ; Banyak cara dapat digunakan untuk saling mengakrabkan sesama anggota organisasi, karyawan dalam perusahaan, atau perkumpulan-perkumpulan lainnya. Salah satu pilihan yang menyenangkan adalah mengadakan training dan outbond. Umumnya, acara training dan outbond diwarnai dengan berbagai permainan. Tentu saja, ini bukan tanpa tujuan, justru dalam permainan-permainan yang atraktif dan menghibur itulah hubungan, komunikasi, dan kerja sama dapat dibangun menjadi lebih akrab lagi di antara para peserta. Buku ini menyediakan berbagai macam pilihan permainan menarik yang dapat dimainkan ketika acara training dan outbond diadakan. Permainan dapat berupa asah otak, simulasi, studi kasus, atau lainnya. Kita akan mendapatkan manfaat ganda. Selain menyegarkan pikiran dan melepaskan penat akibat stres misalnya, kita juga dapat mengambil bebagai pelajaran tentang etika kepemimpinan, cara dan strategi pemecahan masalah, bagaimana membangun kerja sama dalam tim, cara berkomunikasi yang efektif, pengembangan diri, pembangkit semangat, dan masih banyak lagi.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Ensiklopedi umum untuk pelajar jilid 7 : Media Massa - Palung
Abdul Syukur ; Achmad Sobirin (pengarang) ; Adi Riyadhi (pengarang) ; Bagus Takwin (pengarang) ; Basuki Suhardi (pengarang) ; Binarga Guchany (pengarang) ; Starlita (editor) ; J.V. Barus (editor) ; Nina M. Armando (editor) ; Susanto (editor) ; Wibowo (editor)

Liar
INTANYA, Tessa ; ROMADHONA, Gita

Mengenal hasil tambang Indonesia SANUSI,Bachrawi
SANUSI, Bachrowi

Mau... dong! : koleksi resep enak favorit anak
Rinto Habsari ; Intarina Hardiman

Reinventing management : smarter choices for getting work done
BIRKINSHAW, Julian M.

Buku pintar Microsoft Office 2007, 2010, dan 2013
PUTRI, Yozi Aulia

Cara Terbaik Mendidik Anak Sendiri Adalah Dengan Mendidik Anak Orang Lain
Heru Kurniawan

Jadi ayah baru : Ternyata asyik juga ya!
Ayah Edy

A very yuppy wedding
Ika Natassa (Pengarang) ; Simamora, Rosi L. (editor)

Aneka Kue Paling Populer
Ario Tanaka

MOMspirations : Inspirasi sehat & cantik untuk ibu hamil dan menyusui
Ola Aswandi (Pengarang)

Sungguh, kau boleh pergi
Tere Liye (Pengarang)

Kuliner hindia belanda 1901-1942 : menu-menu populer dari budaya eropa
Pipit Anggraeni (Pengarang)

Tafsir ibnu mas'ud
Muhammad Ahmad Isawi (Pengarang) ; Ali Murtadho Syahudi (Penerjemah)
