Seri Buku Tempo : Tokoh Islam di Awal Kemerdekaan : Wahid Hasyim - Untuk Republik Dari Tebuireng
Nugroho Dewanto (Pengarang) ; Redaksi KPG (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Kiai Wahid, demikian dia biasa disapa, merupakan tokoh pembaru pesantren dan pendidikan Islam negeri ini. Sepulang menyantri di sejumlah pesantren di Jawa Timur dan belajar di Negeri Arab, ayah Presiden RI ke-4 Abdurrahman Wahid ini memasukkan pendidikan umum dalam sistem pendidikan Pesantren Tebuireng. Kepiawaiannya berorganisasi dan berpolitik membuat Wahid Hasyim dipilih sebagai anggota Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia dan Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia. Ia juga memimpin Majelis Syuro Muslimin Indonesia (Masyumi)—organisasi yang ia dirikan bersama Mo hammad Natsir dan beberapa tokoh Islam lain pada 1945. Sikapnya layak menjadi teladan hingga hari ini: teguh memperjuangkan kepentingan umat Islam, tapi berkompromi ketika Bhinneka Tunggal Ika disepakati jadi asas negara. Kisah Wahid Hasyim adalah satu cerita tentang “Tokoh Islam di Awal Kemerdekaan” yang diangkat dari liputan khusus Majalah Berita Mingguan Tempo April 2011. Serial ini menampilkan wajah beragam Islam Indonesia: dari dulu hingga kini selalu ada orang yang mengedepankan jalan moderat dan demokratis, tapi ada pula—karena kekecewaan—menyokong radikalisme dan kekerasan.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Menolong Nenek Hutan
WARDHANA, Eka ; Sari Pusparini
The rainmaker: sang pembawa mukjizat
SALEH, Hidayat
Pandai membaca garis tangan
NAZARUDDIN
Flanel dan perca : panduan untuk kembangkan ide dan inspirasi peluang usaha
NATASANDE, Martha Puri ; RIMS
Semalam bersama sang pangeran
Jeffries, Sabrina ; Penerjemah, Anggraini Novitasari
Alam semesta yang menakjubkan
Firman Sujadi ; editor: Santi
Psikolinguistik : Pengantar Pemahaman Bahasa Manusia
-
Be The New You : Berubahlah Selagi ada Kesempatan
Wirda Mansur
Aku Mati Memeluk Boneka : Temani Aku Malam Ini Jika Tidak Mau Kirim Pesan Ini Ke Tujuh Nomer Lain
Lubis Grafura ; Ari P ; Galih W ; Tika Y ; Julian
Dr. Seuss : you are kind - featuring horton the elephant
Dr. Seuss
Prosa - puisi 5 negara serumpun dwigenre
Free Hearty (Pengarang)
The criminalisation of bribery in Asia and the Pacific
-
Tan Malaka : bapak republik yang dilupakan
; Arif Zulkifli (penyunting) ; Bagja Hidayat (penyunting) ; Dwidjo U. Maksum (penyunting) ; Redaksi KPG (penyunting)
Seri komik islam kisah nabi muhammad saw #4 : Al-amin yang dipercaya
Nur Wahidin (Pengarang) ; Rien N. A. (Penyunting) ; Mantox Studio (Ilustrator)