Metode Sosial Konsep-Konsep Kunci

Metode Sosial Konsep-Konsep Kunci

Nanang Martono

Penelitian - Metode -- Metode
Detil Buku
Edisi Cetakan Kedua
Penerbit Jakarta : Rajawali Pers, 2016
Deskripsi Fisik xxxvi, 428 halaman ; 23 cm
ISBN 978-979-769-814-0
Subjek Penelitian - Metode -- Metode
Bahasa -
Call Number 001.42 NAN m
Deskripsi
Buku ini menjelaskan lebih dari 250 konsep dalam metode penelitian sosial, termasuk di dalamnya adalah konsep-konsep dalam statistik. Selain dijelaskan secara definitif, setiap konsep dalam buku ini juga diuraikan secara lebih mendalam dengan menjelaskan berbagai isu atau permasalahan utama dalam praktik penelitian berkaitan dengan konsep yang dijelaskan. Di setiap akhir uraian, dijelaskan beberapa konsep yang berhubungan dengan konsep yang dibahas.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Perpustakaan Jakarta Selatan - Gandaria Tengah Dapat dipinjam: 1