Efek terima kasih : Tindakan bersyukur sederhana yang mengubah hidup
John Kralik
Tersedia di:
Deskripsi
Desember 2007, di usia 53 tahun, kehidupan John Kralik sangat mengerikan. Semua hal dalam hidupnya telah gagal dan semakin hancur: perusahaannya runtuh; perkawinan keduanya di ujung perceraian; hubungan dengan anaknya kian renggang; kesehatannya terus menurun; dan banyak lagi hal buruk yang membelitnya. Tepat di tahun baru 2008, saat refreshing di pegunungan, John berpikir bahwa kehidupannya mungkin berubah lebih baik jika ia pandai bersyukur. Lalu, teringat oleh catatan sederhana dari mantan kekasihnya—ungkapan terima kasih nan indah atas hadiah darinya—John menemukan inspirasi untuk membuat catatan terima kasihsetiap hari selama setahun ke depan. Satu demi satu, hari demi hari, ia menulis ucapan terima kasih untuk setiap pemberian atau kebaikan yang ia terima—dari orang terkasih atau teman kerja, dari rekan bisnis atau saingan usaha, dari kawan kuliah dan guru, dari pembantu dan tetangga, dan dari siapa saja. Segera setelah ia mengirimkan catatan pertamanya, manfaat mengejutkanpun menghampirinya—dari perolehan finansial hingga persahabatan sejati, dari peningkatan kesehatan hingga kedamaian batin. Berkat ungkapan demi ungkapan terima kasih itu, seluruh kehidupannya berbalik kearah yang lebih baik. Efek Terima Kasih adalah memoar langka: pesannya menyentuh dan mudah dicerna—disampaikan secara lugas dan apa adanya dari orang biasa. John Kralik menyuguhkan contoh menakjubkan perihal bagaimana mengubah hidupmenjadi lebih baik dengan cara yang sangat mudah
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Critique of Instrumental Reason
HORKHEIMUR, Max
Lembaran negara Republik Indonesia tahun 1965 no. 1-122
INDONESIA.
Masakan ayam : goreng, bakar, tumis, berkuas, pepes
WINDIANI, Dewi ; Diah Ari ; Tetty Yullia
Kamus nama bayi Islami 'Doa di Balik nama'
Anita Hairunnisa
Best of the Best
Luna Torashyngu
Amalan Yang Paling Dicintai Allah
-
Sistem informasi manajemen, jilid 1
; TEGUH, Hendra
World heritage nature & culture under the protection of UNESCO volume 7 : Eropa timur
Perwito Mulyono (Pengarang) ; Sidjodjo Herwanta (Pengarang) ; Jauw Thing-thing (Pengarang)
Jejak dan mukjizat para rasul : Kisah perjuangan & keajaiban 25 nabi dan rasul
Muhammad Ikhsan (Pengarang)
A couple of cuckoos Vol 07
Yoshikawa, Miki (Pengarang) ; Inge indri (penerjemah) ; Vonny (editor)
Struktur tematik puisi-puisi mimbar indonesia
Puji Santosa (Pengarang) ; Djamari (Pengarang)
Jujutsu kaisen 16
Akutami, Gege (Pengarang) ; Mustika Maria (penerjemah) ; Nia Ikasary (editor)
Kisah klasik dari pulau para pelaut sulawesi Sigarlaki sang pemburu dan kisah klasik lainnya : Seri ensiklopedia dongeng nusantara
Ari Wulandari ; (Pengarang) ; Ilustrator: Ester (Ilustrator)
Golden Jellyfish
Butarbutar, Hana Kinasih (Pengarang)