Selamatkan Dirimu dari Siksa Kubur

Selamatkan Dirimu dari Siksa Kubur

; Rasul Hanafi

islam
Detil Buku
Edisi Cetakan 1
Penerbit Banguntapan, Jogjakarta : Diva Press, 2015
Deskripsi Fisik 208 halaman ; 20 cm.
ISBN 978-602-255-857-6
Subjek islam
Bahasa Indonesia
Call Number 297.41 AMR s
Deskripsi
Jangan pernah sekali-kali kita merasa aman dari ancaman siksa kubur. Karena setiap saat, banyak sekali perbuatan penyebab siksa kubur yang mengintai siapa pun. Tidak hanya perbuatan jelek, bahkan termasuk perbuatan yang tampak baik sekalipun, namun niat dan praktiknya keliru. Jika kurang berhati-hati dalam hidup, siksa kubur sudah siap ditimpakan atas kita di alam kubur. Tidak ada satu pun siksa kubur yang menyenangkan. Kesemuanya sangat mengerikan. Siksa kubur yang paling sering kita dengar dan banyak diceritakan di dalam hadits-hadits shahih antara lain seseorang dipukul dengan palu besi; disempitkan kuburnya sampai tulang-tulang rusuknya saling bersilangan, disobek-sobek mulutnya; dipecah kepalanya di atas batu; dicabik-cabik ular yang besar dan ganas; dan azab-azab yang sangat menakutkan lainnya.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Perpustakaan Jakarta Pusat - Petojo Enclek Dapat dipinjam: 2