The Lost Story of Ka'bah : Fakta-fakta Mencengangkan Seputar Baitullah
Irfan L. Sarhindi
Tersedia di:
Deskripsi
Sudah banyak buku yang bercerita tentang Ka’bah. Siapa yang pertama kali membangunnya, siapa yang kemudian merenovasinya, bagaimana masyarakat Arab pra-Islam memperlakukannya, hingga bagaimana Rasulullah saw dan umat Islam kembali menyucikannya. Buku ini bukan berisi repetisi cerita-cerita tersebut, namun fakta-fakta mencengangkan di balik kubus batu raksasa itu, sesuatu yang masih sangat jarang diketahui bahkan oleh masyarakat Muslim sendiri. Penulis buku ini mengajak kita menelisik lebih jauh tentang mengapa dan bagaimana Ka’bah berkali-kali hancur karena pertumpahan darah umat Islam, renovasi Ka’bah yang membuat ukurannya beberapa kali mengalami perubahan, Hajar Aswad yang dirampok para pengikut sekte Qaramithah dari Bahrain dan hilang selama dua dekade lebih, warna kiswah yang berganti-ganti sesuai kehendak khalifah yang berkuasa, harga kiswah yang mencapai 50 milyar, hingga kerusuhan dan pembantaian yang terjadi di dalam Masjidil Haram. Bagi umat Islam di Indonesia, fakta tentang adanya dua imam Masjidil Haram yang berasal dari Sumatra dan Jawa serta banyaknya pedagang Arab yang mampu berbicara dalam bahasa Indonesia tentu juga sesuatu yang sangat menarik. Dengan gaya tutur yang lugas dan mengalir, buku ini membawa kita untuk mendekat dan lebih mengenal Baitullah, bangunan suci yang sepanjang hidup menjadi kiblat shalat kita. Selamat membaca!
Ulasan
Buku Terkait
The lost story of Ka'bah : fakta - fakta mencengangkan seputar baitullah
Irfan L. Sarhindi;
Mencintai Muhammad. : Jalan takdir perempuan -perempuan hebat
Irfan L. Sarhindi ; Tree ; Desi Ilmianti S.
Kun Fayakun kun La Takun : Menyegarkan Kembali Gagasan Islam
Irfan L. Sarhindi (Pengarang) ; Abdul Kholiq (Pengarang)
Buku Rekomendasi Lainnya
Hukum Bisnis : Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia
ASYHADIE, Zaeni
Investasi Agribisnis Komoditas Unggulan Perikanan
Keistimewaan Dan Hikmah Ramadan
AHMADI, Abu
Tanggung jawab sosial perusahaan di Indonesia : studi tentang penerapan ketentuan corporate social responsibility pada perusahaan multi nasional, swasta nasional dan Badan Usaha Milik Negara
MUKTI FAJAR MD
Manusia dan Kebenaran : Sebuah Filsafat Pengetahuan
Snijders Adelbert ; Adelbert Snijders
Kisah & Mukjizat 99 Asmaul Husna : Membangun Akhlak Anak Muslim
M. Isnaeni (Pengarang)
Komik asmaul husna : 99 kisah meneladani asmaul husna
-
Manfaat ASI Eksklusif untuk buah hati anda
; Sulis Setianingsih
Papua antara uang dan kewenangan : Politik yang diletakkan pada kepentingan sesaat hanya akan melahirkan sifat oportunis dan keserakahan
-
Lakuna
Khrisna Pabichara (Pengarang)
Buku aktivitas aku pintar. : mengenal benda elektronik
Nagiga (penulis) ; Kevin Hernando (ilustrator) ; Agnes Vidita (editor)
Essentials of Basic Programming
Ralph M. Stair, Jr. ; Ralph E. Janaro
Nyanyian kaki langit
Dasri Al Mubary (Pengarang)