JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Moneyless Man :  Kisah Nyata Setahun Hidup Tanpa Uang

Moneyless Man : Kisah Nyata Setahun Hidup Tanpa Uang

; Rahmani Astuti ; Moh Sidik Nugraha

Edisi Cetakan 1
Penerbit Jakarta : Serambi Ilmu Semesta, 2010
Deskripsi Fisik 348 halaman : Ilustrasi ; 20 cm
ISBN 978-979-024-355-2
Subjek AUTOBIOGRAFI
Bahasa Indonesia
Call Number 920 BOY m

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Pusat - Petojo Enclek
Dapat dipinjam: 3

Deskripsi

Saat kita muak dengan berita tentang orang-orang serakah yang melakukan korupsi, Mark Boyle hadir sebagai penyegar. Dia memilih untuk bersenang-senang dengan hidup tanpa menggunakan uang. Dia berhenti bekerja sebagai manajer sebuah perusahaan makanan organik, lalu melakukan eksperimen gila ini selama setahun sejak November 2008. Di mana dia tinggal? Apa yang dia makan? Apakah dia menjadi orang yang terkucil? Dalam buku luar biasa ini, Mark mengungkapkan bagaimana dia tidak hanya bertahan hidup, tapi juga melakukannya dengan gembira. Tanpa mengeluarkan uang sepeser pun, dia membuat kertas dari jamur, merakit kompor ramah lingkungan, dan mendapatkan makanan dari toko tanpa harus membeli, mengemis, apalagi mencuri. Dia juga menerangkan filosofi di balik kegiatannya ini. Lalu, apakah Mark mengajak kita membenci uang lewat buku ini? Sama sekali tidak. Dia hanya menawarkan cara lain untuk bersenang-senang. Mark Boyle adalah aktivis pendiri Freeconomy, komunitas yang anggotanya dapat memberi dan menerima keterampilan, peralatan, dan tempat dengan cuma-cuma. Dia juga menulis secara rutin untuk blog Freeconomy, Guardian, dan majalah Ethical Consumer. Kegiatan yang dilakukannya telah membuat dia tampil di sejumlah media, seperti Sky News, BBC Radio Four, BBC Two, Daily Mirror, Daily Mail, Telegraph, dan The Times. *** "Saya jadi lebih semangat berhemat. Tidak hanya uang, tapi juga energi dan air." Rahmani Astuti, penerjemah dan ibu rumah tangga "Petualangan Mark hidup tanpa uang telah memberinya banyak pelajaran dan menjadi inspirasi banyak orang." CNN "Mark menceritakannya dengan jenaka dan penuh semangat." Patrick Whitefield, penulis The Earth Care Manual

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Orientasi Baru Dalam Psikologi Pembelajaran
PSIKOLOGI BELAJAR

Orientasi Baru Dalam Psikologi Pembelajaran

UNO, Hamzah B

Pemikiran mahasiswa dan intelektual menghadapi ledakan Penduduk
Penduduk

Pemikiran mahasiswa dan intelektual menghadapi ledakan Penduduk

Pertanyaan untuk wanita dihari kiamat
WANITA DALAM AL/QURAN

Pertanyaan untuk wanita dihari kiamat

IBRAHIM, Muhammad Al-Jamal

Lima Tahun Penyehatan perbankan  Nasional (1998-2003)
BANK DAN PERBANKAN

Lima Tahun Penyehatan perbankan Nasional (1998-2003)

DENDAWIJAYA, Lukman

Opera Indonesia
FIKSI

Opera Indonesia

SANTOSO HP, Joko

Real Estate Riches : Kiat menjadi kaya menggunakan uang bankir anda
MANAJEMEN

Real Estate Riches : Kiat menjadi kaya menggunakan uang bankir anda

ROOS, Dolf De

Rahasia awet muda bagi pria
PRIA KEBERSIHAN DAN KESEHATAN

Rahasia awet muda bagi pria

DOLLEMORE, Doug ; Giuliucci, Mark ; Alex Tri Kancono

Masa-masa awal bahasa Indonesia
Etimologi / Bahasa Indonesia

Masa-masa awal bahasa Indonesia

Harimurti Kridalaksana

Hukum ekonomi sebagai panglima
Hukum ekonomi

Hukum ekonomi sebagai panglima

; Muhammad Rustamaji ; Ambar Hendyar

Jangan jongkok sembarangan :  Seri pendidikan kesehatan
Pendidikan

Jangan jongkok sembarangan : Seri pendidikan kesehatan

-

Ilmu lembaga dan pranata hukum (sebuah pencarian)
Lembaga Hukum

Ilmu lembaga dan pranata hukum (sebuah pencarian)

FAKHRULLOH, Zudan Arif

Penanganan covid-19 :  pengalaman RSUI
Covid/19 (penyakit) / Rumah Sakit, Pelayanan

Penanganan covid-19 : pengalaman RSUI

Andi Ade Wijaya Ramlan (penyusun) ; Agustin Indracahyani (penyusun) ; Ardiana Kusumaningrum (penyusun) ; Astuti Yuni Nursasi (penyusun) ; Diah Handayani (penyusun) ; Dianiati Kusumo Sutoyo (penyusun) ; Dita Aditianingsih (penyusun) ; Eka Pujiyanti (penyusun) ; Oktavinda Safitry (editor) ; Sheila Rizky Melati (editor) ; Diah Handayani (editor)

Kalimantan dalam prosa indonesia
Kalimantan

Kalimantan dalam prosa indonesia

Korrie Layun Rampan (Pengarang) ; Amien Wangsitalaja (ditor) ; Amien Wangsitalaja (Pengarang)

Hukum pidana anak di Indonesia
Hukum pidana / Hukum pidana anak / Indonesia

Hukum pidana anak di Indonesia

Makhrus Munajat (Pengarang) ; Kurniawan Ahmad (Penyunting) ; Amirah Ulinnuha (Penyunting)

Menyemai harapan, menuai impian
Pendidikan tinggi

Menyemai harapan, menuai impian

Boy Tri Rizky (Pengarang) ; Dwi Wulan Sari (Pengarang) ; Gracella (Pengarang) ; Huzdaeni Rahmawati (Pengarang) ; Ibnu Akbar Maliki (Pengarang) ; M. Yusuf Amin Nugroho (Penyunting) ; Mufti Rasyid (Pengarang) ; Yuangga Kurnia Yahya (Pengarang) ; Rasyid Alwani (Pengarang)