

Rahasia Belajar Lulusan Terbaik Bard High School Sekolah Khusus yang Didanai Bill Gates
Bima
Tersedia di:
Deskripsi
Hartadinata Harianto sudah menginjak semester 5 di Stony Brook University, New York, Amerika Serikat (AS) di saat teman sebayanya masih menyelesaikan SMA. Dia sudah mendapatkan beasiswa sejak SMA. Masa SMA di AS yang normalnya 4 tahun, ditempuh hanya 2 tahun saja di Bard High School Early College, sekolah khusus percepatan dan favorit di New YOrk.Tidak cuma itu, Harta mendapatkan beasiswa penuh dari Yayasan Bill & Melinda Gates selama bersekolah Bard High School Early College. Padahal, tak mudah menjadi siswa di sana. Harta harus bersaing dengan 6 ribu – 8 ribu calon siswa cerdas lainnya dari seluruh penjuru dunia yang disaring hanya menjadi 150 siswa.Lantas Harta memilih masuk Stoony Brook University, dengan program studi ganda. Di kedua program studi itu, Harta langsung menginjak semestar 5. Sejauh ini, Harta selalu mendapatkan nilai A dalam mata pelajaran di kedua program studi itu. Tak heran dia mendapat beasiswa penuh dari akomodasi hingga tempat tinggal.Bagaimana mengatur waktu belajarnya? Kegiatan akademik yang padat itu tak membuatnya kurang pergaulan alias kuper. Harta juga bersosialisasi dengan teman dan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler. Nah, dalam buku ini Harta akan membagi rahasianya agar sukses di bidang akademis dan non-akademis seperti yang dialaminya.
Ulasan
Buku Terkait

100 cara gokil menghukum koruptor
BIMANTARA, Eko S. ; TKA

Detektif monk ngocol di hawaii : misteri pembunuh kelapa, cenayang beken dan pembobol rumah kosong
GOLDBERG, Lee ; SUDIARTO, Bima ; PRAY

Ekonomi manajerial
ABIMANYU, Yoopa

Edu-K for Kids
DENNISON, Paul E ; A. Ariabima N

Era baru kebijakan fiskal : pemikiran, konsep, dan implementasi
ABIMANYU, Anggito dan MEGANTAR, Andie

Perfume : the story of a murderer
SUSKIND, Patrick ; Sudiarto, Bima

Komplikasi KRL
EKO, s. Bimantara

Penemuan pensil
BIMA

Refleksi dan gagasan kebijakan fiskal Anggito Abimanyu
ABIMANYU, Anggito

The magicians
GROSSMAN, Lev ; SUDIARTO, Bima ; RAYINA ; MAWARDI, Gema

The Thief of Baghdad : cinta sejati sang pangeran pencuri
ROMANOFF, Alexander ; Sudiarto, Bima; Pray

Do not Open ! : Kontrofersi dan konspirasi terpopuler di Dunia dan Indonesia
BIMA

Daughter of God : Segi tiga misteri: konstantin, vatikan & putri Tuhan
PERDUE, Lewis ; NEYDI, Marvel ; SUDIARTO, Bima

Persiapan UN Bahasa Inggris SMA
TAMRIN, Enny M. ; BIMA

Asma'ul Husna : 99 kisah terpilih
SASETYO, Al Fakir ; BIMA ; KOEH
Buku Rekomendasi Lainnya

Hidayat Nur Wahid
NASRULLAH, Rulli ; Sulaiman, Eman

Operation management : an Asian perspective
STEVENSON, William J. ; SUM CHEE CHUONG

Prancis Teresa Fisher ; pen. Rokoyah Andariani Amin ; ed. Tessa Febriani ; dan Dwi Kartika Wardhani
FISHER, Teresa

121 Tokoh komputer pengubah dunia : sejarah dan biografi, rahasia sukses, kisah inspiratif, ide-ide inovatif
WALOEYO, Yohan Jati ; JATI, Paulus Yesaya

100% Suka Biologi SMA Kelas X
NURYANTI, Heni ; TIM MATA ELANG MEDIA

Brownies goreng
SUGENG ; MARUTI, Ida Ayu

Manajemen perdagangan ekspor : level satu
HAMDANI ; ARIMBHI, Pebriana

50 Resep Kue Kering Renyah Untuk Parcel & Antaran
Koko Hidayat

Sekuntum mawar di depan pintu
-

Home : Saling Menjauh tapi Saling Merindu...
-

Adba Si Unta yang Bahagia
Tartila Tartusi

Seri aku tahu kenapa : Badan bubun buntal mengembang
Vinda Swasthipadma/penulis; (Pengarang)

Manusia tanpa sekolah : pemikiran Toto Rahardjo seputar desa, pendidikan, dan gerakan sosial
Ronny K. Pratama ; Eka Saputra (editor) ; Dhewiberta H. (editor)

Kidung kaidaren : antologi puisi
Ewith Bahar (Pengarang)
