JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Tradisi Lisan sebagai Sejarah

Tradisi Lisan sebagai Sejarah

Astrid Reza

Edisi -
Penerbit Yogyakarta : Ombak, 2014
Deskripsi Fisik xxxv + 347 halaman ; 21 cm
ISBN 978-602-258-145-1
Subjek FOLKLOR / TRADISI LISAN
Bahasa Indonesia
Call Number 398.209598 VAN t

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Pusat - Petojo Enclek
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

Menurut Francis West dari Australian National University, paling tidak ada tiga hal penting yang dilakukan oleh Jan Vansina dalam buku ini. Pertama, mendifinisikan dan mengkategorikan bukti lisan sebagai sumber sejarah, sekaligus memberikan cara agar dapat digunakan untuk menulis sejarah. Kedua, membahas hubungan praktis antara ilmu sejarah, antropologi sosial dan ilmu-ilmu relevan lainnya yang bermanfaat untuk mengumpulkan testemoni lisan. Ketiga, menyiapkan justifikasi teoretis atas koleksi dan penggunaan bukti-bukti lisan dalam penulisan sejarah. Tiga hal inilah yang kemudian menempatkan karya ini, dinobatkan sebagai buku pertama yang melakukan kajian secara sistematis terhadap persoalan seputar penulisan sejarah masyarakat yang berada di luar tradisi tertulis. Buku ini ditulis dengan baik dan elegan sehingga dapat dengan mudah dibaca dan dipahami, yang disertai dengan referensi yang luas dan catatan yang sangat bermanfaat. Oleh karena itu buku ini dianggap mampu memberi kontribusi yang penting dalam memahami sifat universal dari tradisi lisan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari ingatan manusia. Sejauh mana perspektif historiografis Jan Vansina ini dapat diaplikasikan untuk menjelaskan dan bermanfaat bagi historiografi Indonesia? Buku ini seharusnya menyadarkan kita semua, bahwa sudah saatnya para sejarawan Indonesia mampu mengembangkan metodologi dan sentrisme historiografis yang memberi kesempatan kepada mereka yang selama ini terabaikan untuk menjadi bagian dari narasi besar sejarah Indonesia. Dapat dipastikan bahwa buku ini akan menjadi jalan masuk yang sangat penting dan mampu memberi banyak manfaat bagi perkembangan historiografi Indonesia di masa mendatang.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Leasing Di Indonesia

Leasing Di Indonesia

ANWARI, Achmad

Open your heart, follow your prophet
ISLAM / AJARAN

Open your heart, follow your prophet

RASUL, @Teladan

Panggilan tanah kelahiran
FIKSI

Panggilan tanah kelahiran

JACUB, B. Nurdin

Jalan Terang Menuju Anugerah Illahi
TEOLOGI ISLAM

Jalan Terang Menuju Anugerah Illahi

Muhammad Farid Wajdi

Bahagia Cara Sufi
ETIKA SUFI / ISLAM POPULER

Bahagia Cara Sufi

Mochtar Lord Tengku Seraski Koling ; Siti Aisyah

Agar Siapa Saja Mau Berubah untuk Anda :  Teknik-teknik yang Terbukti Ampuh untuk Membentuk Kembali Sikap, Prilaku, Perasaan, dan Kepercayaan Siapa pun
Emosi dan Perasaan

Agar Siapa Saja Mau Berubah untuk Anda : Teknik-teknik yang Terbukti Ampuh untuk Membentuk Kembali Sikap, Prilaku, Perasaan, dan Kepercayaan Siapa pun

David J. Lieberman ; Rahmani Astuti

Membongkar kejahatan jaringan internasional
Kondisi ekonomi

Membongkar kejahatan jaringan internasional

John Perkins (Pengarang) ; Wawan Eko Yulianto (Penerjemah) ; Meda Satrio (Penerjemah)

Notes on the economics of innovation
Perkembangan ekonomi

Notes on the economics of innovation

Jusman Syafii Djamal (Pengarang)

Buku 1 : 35 Percobaan Mudah dan Menyenangkan!
PERCOBAAN SAINS

Buku 1 : 35 Percobaan Mudah dan Menyenangkan!

Grinberg, Delphone (Pengarang) ; Chavigny, Isabelle (Pengarang) ; Pellegrini, Isabelle (Pengarang) ; Angeli, Shelomi (Pengarang) ; Putri Fitrisia (Pengarang) ; Winny Rachmayanti (Pengarang)

Komik doa anak muslim :  20 cerita asyik
Agama Islam / Kumpulan Doa

Komik doa anak muslim : 20 cerita asyik

Dian Kristiani (Pengarang) ; Aan W. (Pengarang)

Konspirasi Sang Countess
FIKSI

Konspirasi Sang Countess

Courtney Milan (Pengarang)

Dance dance dance
Kesusastraan Jepang / Kehidupan

Dance dance dance

Murakami, Haruki (Pengarang)

Berburu restu
Fiksi Indonesia / Novel

Berburu restu

Dimas Abi (Pengarang) ; Yuli Pritania (Penyunting)

Seri 4 Sahabat Tematik Saintifik Kebutuhanku :  Usia 5-6 Tahun
Pendidikan Dasar

Seri 4 Sahabat Tematik Saintifik Kebutuhanku : Usia 5-6 Tahun

Tjitji Wartisah (Pengarang) ; Guruh Anugrah, Hiko Erlina (Penyunting)

Harmoni
Ras Siregar

Harmoni

Ras Siregar (Pengarang)