JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Bank Soal TPA Terkini :  Materi Lengkap dan Terbaru Berlatih Tes Potensi Akademik (TPA) Secara Mudah dan Otodidak

Bank Soal TPA Terkini : Materi Lengkap dan Terbaru Berlatih Tes Potensi Akademik (TPA) Secara Mudah dan Otodidak

Dwi Sunar Prasetyono (Pengarang)

Test IQ / Test Potensi Akademik
Edisi Cetakan 4
Penerbit Yogyakarta : Diva Press, 2010
Deskripsi Fisik 336 Halaman : Ilus ; 20 x 14 cm
ISBN 979-963-872-0
Subjek Test IQ / Test Potensi Akademik
Bahasa Indonesia
Call Number 153.93 DWI b

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Timur - Jatinegara
Dapat dipinjam: 1 | Baca di tempat: 2
Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat dipinjam: 1

Deskripsi

"Inilah buku pintar TPA yang sangat berguna bagi Anda untuk memahami secara menyeluruh apa itu TPA dan bagaimana cara menaklukkannya..." Ibnu Hajar, M.Pd., guru, pemerhati pendidikan, penulis banyak buku Psikotes, di Jawa Timur. "Anak-anak yang ingin lulus sekolah bonafid dan ber-prestasi tinggi saat ini harus juga membekali diri dengan kemampuan seputar TPA, baik untuk jenjang SMP, SMA, dan perguruan tinggi. Buku ini sangat tepat untuk mereka miliki dan pelajari!" Bagus Takwim M., M.Si., dosen, peneliti, di Jakarta. Bila Anda tengah mencari sebuah buku komprehensif tentang pemahaman Tes Potensi Akademik (TPA) yang dilengkapi dengan soal-soal latihan yang sangat kaya item dan varian, sebagai sebuah bank soal TPA terkini, inilah buku tersebut. Di dalamnya, Anda akan memperoleh penjelasan yang sangat detail, dalam, dan menyeluruh tentang seluk-beluk TPA serta latihan lengkap mengerjakan soal-soal TPA yang didesain secara komprehensif. Sebagai pelengkap setelah mempelajari buku ini, Anda bisa berlatih pada buku serialnya: Bank Soal Terkini (Psikotes) dan Bank Soal Tes Bakat Skolastik (TBS).

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!