Terapi Hipertensi : program 8 minggu menurunkan tekanan darah tinggi dan mengurangi risiko serangan jantung dan stroke secara alami
Rani S. Ekawati ; Rahmani Astuti
Tersedia di:
Deskripsi
Selama beberapa dekade, hipertensi—penyakit tekanan darah tinggi—diakui sebagai salah satu dari 3 Besar faktor risiko penyakit kardiovaskular, selain meningkatnya kadar kolesterol dan kebiasaan merokok. Hipertensi juga sering disebut the silent killer karena, pada sebagian besar kasus, tidak menunjukkan gejala apa pun sehingga orang cenderung mengabaikan penyembuhannya.Dalam buku ini, Kowalski—yang pernah menjalani operasi bypass jantung sampai dua kali—menyampaikan berbagai cara untuk mengatasi tekanan darah tinggi dengan mudah, aman, dan efektif. Kowalski pun memberikan informasi terkini perihal obat herbal, suplemen, makanan, dan aktivitas fisik Dapatkan pula tips khusus bagi para wanita, lansia, dan diabetisi.Semua saran yang diberikan Kowalski di dalam buku ini telah terbukti secara klinis dan didasarkan atas pengalamannya sendiri sebagai (mantan) pasien penyakit jantung. Kesehatannya yang prima di usianya yang telah jauh melewati setengah abad merupakan bukti bahwa saran-sarannya layak kita perhatikan dan ikuti—bahkan jika kita bukan pengidap penyakit tekanan darah tinggi. Tekanan darah tinggi merupakan salah satu anggota penting dalam kuartet faktor risiko penyakit kardiovaskular—selain kadar kolesterol tinggi, diabetes, dan kebiasaan merokok. Robert Kowalski berusaha membuat keempat faktor risiko ini terkendali tanpa perlu mengonsumsi obat-obatan
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Mari bermain hacking di browser
UTDIRARTATMO, Firrar
Retorika modern : pendekatan parktis
RAKHMAT, Jalaluddin
Practical english for employees
CYSSCO, Dhanny R
Social media marketing : A strategic approach
BARKER, Melissa
In (De) Kos
BUWANA, Swasmita
Ensiklopedia Anak Hebat : Negara
Choi You-Seong ; Penerjemah : Amelia Burhan
The Best English Grammar fot TOEFL
Fahmi Sofyan
Buku sakti matematika sma ips
-
Kreatif memanfaatkan material kayu pada hunian
Intan Faradillah (Pengarang) ; Sardo Michael (Pengarang)
Akuntansi Perusahaan Manufaktur
-
Pemeriksaan Akuntan (Auditing) oleh Kantor Akuntan Publik Jilid I : Edisi Kedua
; Prathama Rahardja
Si kucing kecil musti : Masa istirahat bu kura-kura
-
Iqro! alam semesta
Orin Azizah (Pengarang) ; Ramdani (Ilustrator)
Kisah surat dari legian
Sitor Situmorang (Pengarang) ; Rizal (penyunting)