

Seri Rumah Idea : Pernik
Gita Savitri ; Novi Arimbi ; Revianti Sugiri
Tersedia di:
Deskripsi
Pernah melihat ruang atau rumah yang tidak dihiasi pernik sama sekali? Tampak "dingin", bukan? Pernik, hiasan yang umumnya berukuran kecil ini, memang amat sesuai untuk mempercantik dan menyembunyikan kekurangan ruang/rumah Anda. Kehadirannya harus diperkuat dengan penataan yang tepat. Seperti apa penataan yang tepat itu? Lihatlah benda-benda di galeri atau gedung pameran. Anda bisa merasakan bahwa penataan tertentu membuat kita "berhenti untuk mengamati" sementara penataan lain seolah-olah mengantar kita ke tempat atau objek tertentu. Contohlah metode ini untuk menata pernik di ruang/hunian Anda, sesuai dengan efek yang Anda inginkan. Dijamin, ruang/hunian Anda akan tampil lebih menarik dan "bernyawa". Jika Anda belum tahu lokasi yang tepat untuk berbelanja pernik unik, jadikan Hot Spots edisi ini sebagai panduan. Selain itu, jajal kreativitas Anda dengan mengikuti tips mengubah barang sisa menjadi pernik yang menarik.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Belajar Cepat Baca tulis Al-Quran 5 Metode Iqra-sistem CBSA
SUKIDY ; Atka

Buku guru dan sahabatku : No. 3
SUTARNO, N.S

Doa-doa Khusus Ibadah Haji : Mulai Pemberangkatan, Ketika di Kendaraan, Selama di Mekah dan Madinah, saat Berziarah, Hingga Pulang ke Rumah
SYARBIN, Amirulloh

UNDANG-Undang Perlindungan Anak

Three times lucky
TURNAGE, Sheila

Young scientist : magnetic power
Young scientist : magnetic power

Ibu ada dimana : ekspedisi sains dinosaurus
JUNG, Kim Soo

Perempuan Penggenggam Rindu
Tia Setiawati ; Juliagar R. N

Brawijaya Moksa : Detik-detik Akhir Perjalanan Hidup Prabu Majapahit
Wawan Susetya ; Wijdan Fr

32 Desain Rumah Sesuai Feng Shui : Berdasarkan Arah Mata untuk Kenyamanan dan Keselarasan Alam
-

Google : mesin pencari yang ditakuti raksasa microsoft
Ary Cahya (Pengarang)

Belajar Membaca
Neni Utami Adiningsih (Pengarang) ; Risma Dewi (Penyunting) ; Ade Prihatna (Ilustrator)

Cahaya di atas cahaya
Sanitri Djannah Nur Angesthi (Pengarang)

Resep mpasi bayi terfavorit
Yully Herlina (Pengarang) ; Dwi Fajar (Penyunting) ; Nuniek (Penyunting)
