Napak Tilas ke Belanda : 60 tahun Perjalanan Wartawan KMB 1949
Mulyadi Karim (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Konferensi Meja Bundar (KMB), yang berujung pada penyerahan kedaulatan Indonesia oleh Belanda pada penghujung 1949, merupakan peristiwa penting yang menandai berakhirnya secara definitif zaman penjajahan Belanda atas Indonesia. Wartawan senior Rosihan Anwar merupakan salah seorang saksi mata peristiwa historis itu yang masih ada hingga kini Akhir tahun 2009, Rosihan pergi lagi ke Belanda. Ia mendatangi lagi tempat-tempat yang dulu pernah dikunjunginya sebagai wartawan yang bertugas meliput peristiwa perundingan Indonesia-Belanda itu. Dalam buku ini, Rosihan menceritakan pengalaman napak tilas perjalanan ke Eropa yang pernah ia lakukan 60 tahun silam. Rosihan tak hanya bercerita tentang Ridderzaal, ruang sidang tempat KMB berlangsung di Den Haag. Dalam buku ini juga ada kisah kunjungannya ke kantor Arsip Negara Belanda, dimana ia menemukan kembali album fotonya yang sudah lama hilang, disita intel militer Belanda pada 1946.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Otomata dan Bahasa Formal
Purba, Swingly
Mr. Fin's Trip
Clark, Carolyn
Sapere Aude! : Antara cinta, benua biru, dan waktu itu
Astrid Tito ; Budy Sugandi
Juz 'Amma : disertai Translitersi dan Terjemahan Inggris-Indonesia
-
Ocean breeze
Katrine Gabby Kusuma (Penyunting)
Sensus pajak nasional, Siapa Takut?
-
Aneka Cookies Populer
; Ifah Hanifah
Cost accounting 15th edition : a managerial emphasis
; M Datar, Srikant ; V Rajan, Madhav
Optimis Rasional Evolusi Kemakmuran
Ridley, Matt (Pengarang) ; Zia Anshor (penerjemah)
Love class
Rin, Ayumi (Pengarang) ; Lidwina Leung (Penerjemah)
Jelajah sains populer : lingkungan hidup
Deny Riana (Pengarang) ; Tim Al-Maktabah
Orang-orang yang memusuhi Nabi Muhammad SAW
Kaha Anwar (Pengarang) ; Yanuar Arifin (Penyunting)
Rano ingin juara
Wulan Mulya Pratiwi (Pengarang)
What to expect when you're expecting : panduan lengkap menjalani kehamilan dan pesalinan yang nyaman
Heidi Murkoff (Pengarang) ; Susi Purwoko (Pengarang)