Panduan memilih 20 mainan terbaik sepanjang masa
Tim Luxima
Tersedia di:
Deskripsi
Bermain bagi anak-anak adalah suatu keharusan, sama pentingnya dengan bernapas dan makan. Dengan bermain, anak dapat mengeksplorasi kemampuan dirinya, mengenal lingkungan, dan bagaimana alam bekerja. Bermain sebenarnya tidak harus menggunakan alat atau mainan. Namun, untuk lebih memberikan nilai manfaat dari kegiatan bermain itu maka diciptakanlah mainan. Yang jadi pertanyaan adalah, mainan macam apakah yang dapat memberikan nilai manfaat lebih bagi perkembangan putra-putri kita? Buku ini memberikan panduan, apa dan bagaimana memilih mainan yang terbaik untuk buah hati kita. Dibuat dalam format hardcover dan full color serta menggunakan kertas art paper, buku ini menyajikan penjelasan 20 mainan yang sangat bermanfaat bagi tumbuh kembang anak, baik dari aspek motorik kasar dan halus, kognitif, bahasa, emosi, sosial, maupun kreativitas. Itulah sebabnya, mainan ini disebut "mainan terbaik sepanjang masa"!
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
The UP saga
Martin, Susan M.
100 Rahasia Membuat Hidup Bahagia
NIVEN,David
Aku ingin tahu Sains 3 : Dionosaurus
AYATI, Nur
Ensiklopedia Leadership & Manajemen Muhammad SAW "The Super Leader Super Manager" 4 : Manajemen Dakwah (Dakwah Management)
Muhammad Syafii Antonio ; Yudhistira ANM Massardi
Hukum Penyelesaian Sangketa Internasional
ADOLF, Huala
Revolusi Karier : cara mudah dapat kerjaan dan gampang naik jabatan
TUKIYO
Handbook of Business Administration
MAYNARD, H.B
Ekonometrika Suatu Pendekatan Aplikatif
FIRDAUS, Muhammad
Selamatkan pasar tradisional potret ekonomi rakyat kecil Herman Malano ; ed. Adam Sikumbang
MALANO, Herman
Manajemen Keuangan Perusahaan Lanjutan : Dilengkapi soal dan penyelesaiannya
J.P. Sitanggang ; Sri Mulyantini ; Wahyudi
Running Great Meetings & Workshops : For Dummies
Brand A Wiley (Pengarang)
Jangan-jangan kau bukan manusia
M. Irfan Hidayatullah
Fidget the wonder dog
Forde, Patricia (Pengarang)
Humor Sufi III
Idries Shah (Pengarang) ; Siti Zaenab Luxfiati (Penerjemah)