JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
The little red book of Cina business :  rahasia berbisnis dengan bangsa Cina

The little red book of Cina business : rahasia berbisnis dengan bangsa Cina

Warsino (Pengarang)

Edisi Cetakan I, Agustus 2008/Sya'ban 1429 H.
Penerbit Bandung : Salamadani Pustaka Semesta, 2008
Deskripsi Fisik xiv + 202 Halaman : ilus. ; 24 cm
ISBN 978-602-816-511-2
Subjek Bisnis
Bahasa Indonesia
Call Number 650.951 MEL t ; 650 MEI t

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Barat - Tanjung Duren
Dapat dipinjam: 1
Perpustakaan Jakarta Timur - Jatinegara
Dapat dipinjam: 2
Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

'Melalu karya kreatif yang mudah dibaca ini, Sheila Melvin berhasil menggabungkan masa lalu yang kompleks dan masa kini yang penuh keceriaan dari negeri Cina. Mulai dari ketidakkonsistenan skala besar yang berkelanjutan dan cakupannya luas, hingga kebesaran ukuran dan kecerdasannya yang luar biasa. Dengan sedemikian rupa membantu masyarakat bisnis internasional untuk maju dengan kepercayaan diri'. - Robert Kapp 'Ini adalah hasil penyulingan ilmu pengetahuan dan pengamatan ala negeri Cina yang sangat hidup dan bijaksana yang dilakukan oleh Sheila Melvin dan banyak pihak lainnya. Akan menarik minat dan menguntungkan siapa pun yang cukup beruntung untuk bekerjasama dengan Cina'. - Jerome A. Cohen NYU Law School dan Konsulat Hubungan Internasional 'Tidak ada yang lebih menyenangkan daripada menempatkan Ketua Mao untuk bekerja pada babi-babi kapasitalis. Bacalah karya Sheila Melvin yang lucu dan berdasarkan sejarah, mengenai filosofi bisnis Cina yang dikemukakan oleh Ketua Mao. Anda pasti akan mempunyai topik hangat untuk dibicarakan dengan rekan-rekan bisnis. Karya ini bisa juga membantu Anda menciptakan beberapa renminbi'. - Daniel Rosen Penasihat Strategi Cina

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!