Manajemen sumber daya manusia
-
Tersedia di:
Deskripsi
Manajemen Sumber Daya Manusia merupakan salah satu bidang ilmu yang dipelajari sebagai dasar keilmuan. Sumber daya manusia menempati kedudukan yang paling strategis dan penting diantara sumber-sumber daya lainnya. Buku ini membahas secara lengkap mengenai sumber daya manusia. Selain itu akan memberi Anda wawasan lebih luas serta melengkapi buku-buku sejenis yang telah ada. Pokok-pokok bahasan dalam buku ini adalah : - Manajemen Sumber Daya Manusia - Analisis Jabatan - Perencanaan Sumber Daya Manusia - Perekrutan Sumber Daya Manusia - Seleksi Sumber Daya Manusia - Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia - Evaluasi Kinerja - Perencanaan Karier - Manajemen Kompensasi - Hubungan Perburuhan - Keselamatan dan Kesehatan Kerja