Seri kesehatan mata : mata vs komputer

Seri kesehatan mata : mata vs komputer

Hendry Agus Saputra ; Michael Ananta Setyaputra

KOMIK -- KESEHATAN
Detil Buku
Edisi -
Penerbit Jakarta : Mahoni Edukasi Digital, 2017
Deskripsi Fisik 13 halaman : ilustrasi ; 21 cm
ISBN 978-623-7154-03-7
Subjek KOMIK -- KESEHATAN
Bahasa Indonesia
Call Number A 613.04 TIM m ; 611.84 TIM m
Deskripsi
Suatu malam, Alex dan Mia yang datang ke ruang kerja Tante Dina di rumah. Tante Dina sedang melanjutkan pekerjaan kantornya dengan laptop, sementara Alex dan Mia ingin meminjam laptop Tante Dina untuk bermain game. Mia yang melihat Tante Dina kelelahan, tiba-tiba mengingatkan agar tidak terlalu lama berada di depan komputer. Tante Dina pun mengajak Alex dan Mia ke ruang tamu, lalu menjelaskan bahaya sinar komputer pada mereka. Komik ‘Mata vs Komputer’ menjelaskan bahaya sinar komputer bagi kesehatan mata. Namun di era serba digital, penggunaan komputer dalam kehidupan sehari-hari tidak dapat dihindari. Oleh karena itu, komik ini membahas apa saja yang perlu dilakukan agar kerusakan mata bisa dicegah meski tetap harus terus berhadapan dengan komputer. Makan-makanan yang mengandung vitamin A dan rutin ke dokter mata juga menjadi salah satu tindakan penting!
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Perpustakaan Jakarta Barat - Tanjung Duren Dapat dipinjam: 2
Perpustakaan Jakarta Pusat - Petojo Enclek Dapat dipinjam: 20