Aku bisa bacaan sholat & berwudlu. :  untuk TPA/TPQ tahun 2 (kelas B)

Aku bisa bacaan sholat & berwudlu. : untuk TPA/TPQ tahun 2 (kelas B)

Bachtiar Efendi, Muh (Pengarang) ; POKJA TKQ/TPQ

Ibadah (Islam)-- Bacaan kanak-kanak
Detil Buku
Edisi Edisi pertama: cetakan pertama
Penerbit Depok : Khalifah Mediatama, 2019
Deskripsi Fisik iv, 36 halaman : ilustrasi ; 28 cm
ISBN 9786237453420
Subjek Ibadah (Islam)-- Bacaan kanak-kanak
Bahasa Indonesia
Call Number A/297.412 BAC a
Deskripsi
Wudlu adalah salah satu ibadah yang mengajarkan membiasakan kebersihan minimal sehari lima kali. Wudlu dilakukan sebelum umat muslim melaksanakan sholat. Dengan menjaga wudlu, secara otomatis kita akan terjaga dan merasa dekat Allah. Buku ini memberikan pelajaran tentang manfaat wudlu, tata cara wudlu, fungsi wudlu dalam kesehatan. Selain wudlu anak akan diberikan materi tentang salat sebagai tiang agama, shalat 5 waktu, dan shalat yang tidak diterima. Untuk menguji kemampuan siswa, di akhir bab dicantumkan evaluasi yang harus diisi.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Perpustakaan Jakarta Utara - Koja Baca di tempat: 8