JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Kisah berkesan di museum pegadaian

Kisah berkesan di museum pegadaian

Suryaman (Pengarang) ; Basuki Tri Andayani (Tim Supervisi Pegadaian) ; Riana Rifani (Tim Supervisi Pegadaian) ; Dodi Pardomuan Siagian (Tim Supervisi Pegadaian) ; Yolla Yolanda (Tim Supervisi Pegadaian) ; Sutianingsih (editor) ; Suryaman (Perancang dan Ilustrasi Sampul)

Edisi -
Penerbit Jakarta : Balai Pustaka, 2021
Deskripsi Fisik 64 halaman : ilustrasi berwarna ; 21 cm.
ISBN 9786022604563
Subjek Bacaan Kanak/Kanak / Komik, Bacaan
Bahasa -
Call Number KC/A/741.5 SUR k

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Baca di tempat: 1

Deskripsi

Cetakan Pertama : Desember 2021 ; Petualangan tiga bocah bernama Vega, Dean, dan Oki menjelajah sebuah museum yang terletak di Sukabumi. Museum tersebut dikenal dengan sebutan Museum Pegadaian. Museum yang memiliki latar belakang sejarah Pegadaian dari masa kolonial hingga masa sekarang. Kak Intan sebagai tour Guide Museum Pegadaian, menemani dan memberikan berbagai macam informasi menarik. Ayo kita simak keseruan mereka menjelajah museum pegadaian, yang pastinya semakin menambah pengetahuan kita.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!