JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Sengsara membawa nikmat

Sengsara membawa nikmat

Tulis Sutan Sati (Penulis) ; Deni Prabowo (penyelaras bahasa) ; Emteh (ilustrasi)

Edisi Cetakan ke-25
Penerbit Jakarta : Balai Pustaka, 2022
Deskripsi Fisik vi, 206 halaman : ilustrasi ; 21 cm.
ISBN 9786022601265
Subjek Fiksi Indonesia / Kesusastraan Melayu
Bahasa -
Call Number KC/899.221 TUL s

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 3 | Baca di tempat: 1
Perpustakaan Jakarta - PDS HB Jassin
Dapat dipinjam: 9

Deskripsi

Midun tidak habis pikir. Bagaimana mungkin Kacak-penghulu yang kaya raya, bangsawan tinggi kemenakan raja di kampungnya menaruh iri dan dendam kepadanya, yang hanya seorang rakyat biasa? Midun merasa tidak melakukan perbuatan yang salah, menyinggung atau menyakiti orang lain. Ia tidak menyadari, justru kehalusan budi pekerti dan kerendahan hatinya menyebabkan ia begitu disayangi dan dibela oleh orang-orang sekampung, sehingga menerbitkan rasa cemburu dan benci Kacak. Tak habis-habisnya Kacak mencari akal untuk menjebak, menyiksa, bahkan menghabisi nyawa orang yang tak disenanginya. Niatnya tak pernah sampai karena penjagaan ayah dan guru silat Midun. Tetapi akhirnya upaya Kacak berhasil juga, Midun dihukum penjara karena kesalahan yang sengaja ditimpakan kepadanya. Menjadi orang hukuman benar-benar suatu hal yang tidak pernah dibayangkan oleh Midun. Walaupun demikan, ia mencoba menjalani dengan tabah dan berani. Hari-hari di dalam penjara terasa berat, bahkan masa depan pun tidak jelas. Apa yang dapat ia lakukan untuk memperbaiki nasib? Midun memilih untuk tidak menyerah. Bagaimana selanjutnya perjuangan Midun untuk bertahan hidup? Dapatkah ia mengubah nasibnya yang kurang beruntung? Dan bagaimana akhir permusuhannya dengan Kacak?

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Suicide Information for Teens : Health Tips about Suicide Causes and Prevention editor : Kim Wohlenhaus
SUICIDAL BEHAVIORS / TEENAGERS

Suicide Information for Teens : Health Tips about Suicide Causes and Prevention editor : Kim Wohlenhaus

Just the facts :  zaman prasejarah
ZAMAN BESI

Just the facts : zaman prasejarah

DIXON, Dougal ; ANGELI S, Shelomi ; SEKARWULAN, Kandi ; WARDHANI, Dwi Kartika

Marsupilami :  Ekor Marsupilami
FIKSI SAINS

Marsupilami : Ekor Marsupilami

GREG ; BATEM ; LEONARDO ; FRANQUIN ; ADISRSTIKA, Maria

Annual editions : readings psychology 79/80
PSIKOLOGI / TERBITAN BERSERI

Annual editions : readings psychology 79/80

BORG, Celeste

Kamus Mandarin :  Indonesia - Mandarin Mandarin - Indonesia
ENSIKLOPEDI DAN KAMUS

Kamus Mandarin : Indonesia - Mandarin Mandarin - Indonesia

Nugroho Dewanto ; Surayin

Miisteri Noordin M Top dan Jaringan Terorisme di Indonesia
Noordin M Top

Miisteri Noordin M Top dan Jaringan Terorisme di Indonesia

-

Runtuhnya gampong di Aceh :  studi masyarakat desa yang bergejolak
Struktur masyarakat Aceh

Runtuhnya gampong di Aceh : studi masyarakat desa yang bergejolak

Afadlal (Pengarang) ; Heru Cahyono (Pengarang) ; Irine Hiraswari Gayatri (Pengarang) ; Kurniawati Hastuti Dewi (Pengarang) ; Septi Satriani (Pengarang)

Chronicles of natha :  natha dan putri yang sembunyi
FIKSI INDONESIA / NOVEL FANTASI

Chronicles of natha : natha dan putri yang sembunyi

Mia A Ulfah (Pengarang) ; GRACE SITUNGKIR (Pengarang)

Standar Profesional Akuntan Publik : Standar Audit (SA) 706
Akuntan / Audit

Standar Profesional Akuntan Publik : Standar Audit (SA) 706

IAPI

Cerita Hantu di Sekolah : Jepang

Cerita Hantu di Sekolah : Jepang

JAE, Yim Kang (Pengarang)

Evaluasi asseointegrasi pada implan gigi menggunakan low resonance frequency analyzer (LRFA)
Gigi / Implan / Gigi Tiruan

Evaluasi asseointegrasi pada implan gigi menggunakan low resonance frequency analyzer (LRFA)

Ratna Sari Dewi

The strengths book
Self improvement

The strengths book

Sally Bibb

PAUD Cerdas mengenal emosi Aktivitas Asik :  Mengenalkan emosi baik dan buruk
Bacaan Kanak/kanak

PAUD Cerdas mengenal emosi Aktivitas Asik : Mengenalkan emosi baik dan buruk

Agnes Dessyana (Pengarang) ; Destri Rahayu (Penyunting)

Buku aktivitas matematika 3
Matematika untuk Pendidikan Dasar

Buku aktivitas matematika 3

Vina Marlia (Penerjemah)

Jejak Bung Usmar :  biografi perjuangan bapak perfilman Nasional (jilid 1)
Usmar Ismail

Jejak Bung Usmar : biografi perjuangan bapak perfilman Nasional (jilid 1)

Zinggara Hidayat (Pengarang) ; Sri Yuni (editor)