Seni mengelola konflik : inspirasi kepemimpinan, keteladanan, dan kecerdasan nabi Muhammad SAW dalam mengelola konflik
Mohammad Takdir (Pengarang) ; Rahman (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
“Gagasan inovatif penulis untuk mengubah persepsi negatif tentang konflik menjadi paradigma bernilai positif merupakan pendekatan baru dalam mengelola konflik. Sebuah upaya penggabungan antara realitas sosial dengan solusi spirit keagamaan. Buku ini seyogianya menjadi bacaan wajib bagi semua kalangan terpelajar dan pemangku kebijakan.”—Drs. KH. Abbadi Ishomuddin, MA., Rektor INSTIKA Guluk-Guluk Sumenep “…Buku ini sangat spesial karena memberikan kita cara mengelola konflik dengan mengambil keteladanan dari Nabi Muhammad Saw. Ide besar ini luar biasa menarik dan menggugah, layak untuk dibaca dan digali secara mendalam.” Zuhairi Misrawi, —Intelektual Muda NU dan Ketua Moderate Muslim Society * Persoalan hidup memang selalu saja berdatangan. Namun, apakah hal itu akan menjadikan kita kehilangan kendali dan gelap mata? Tentu saja tidak, kan? Sebab, jika kita memang benar-benar beriman, maka persoalan seperti apa pun tidak akan mampu membuat kita kalap dan gelap mata. Buku yang ada di hadapan Anda ini menyajikan pembahasan yang menarik perihal pengelolaan suatu masalah ataupun konflik secara lengkap. Dengan mengambil keteladanan dari Rasulullah Saw., tentu cara-cara pengelolaan konflik yang disajikan dalam buku ini menjadi begitu mudah untuk diterapkan.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Al- Qur'an adalah Filsafat
SYAFIIE, H. Inu Kencana
Budi Daya Jambu Air kaget Delima
SUTEDJO ; Kausar
Bingkai perjalanan KPK 2007-2011
KOMOSI PEMBERANTASAN KORUPSI
Kilau bintang menerangi bumi : the stars shine down
SHELDON, Sidney ; PRAMONO, Budijanto
Dreaming of You : Memimpikanmu
Kleypas, Lisa
Surapati
MOEIS, Abdoel ; PRABOWO, Denny
Artwork
AKMAL, Imelda
Step by step komplet membuat instalasi Akuaponik Portabel 1 m2 hingga memanen
Nofiandi Riawan ; TINTONDP
Ketika Langit Padam
DONNY, Kurniawan
Penyediaan pakan sapi berbahan baku lokal di Nusa Tenggara Barat
Syahruddin Said
Setrum Warsito : Kisah dibalik penemuan rompi anti-kanker
Fenty Effendy
Tanya jawab seputar SARS
-
Fun Cican Fantasi Luar Angkasa : Cican Ke Bulan Bersama Astronaut
Wahyu Aditya (Pengarang) ; Tria Ayu K (Pengarang) ; Noni Rosliyani (Penyunting) ; Bahroem (Ilustrator)
My first book of shapes
Beby Haryanti Dewi (Pengarang) ; Sabrina Johnson (Penerjemah) ; Enceen (Ilustrator)