Tabu : hakikat diri manusia
Watts, Alan (Pengarang) ; Siska Nurrohmah (penerjemah) ; Muhammad Aswar (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Buku ini menelusuri tabu yang tak banyak dikenali tetapi mengakar—yakni sikap diam kita terhadap pertanyaan siapa, atau apa, sesungguhnya diri kita. Singkatnya, sensasi lazim tentang diri sebagai sebentuk ego yang dibalut selubung kulit, adalah halusinasi yang tidak sejalan dengan ilmu pengetahuan Barat maupun filosofi-agama eksperimental yang berasal dari Timur—terutama dengan inti filosofi Hindu Vedanta. Halusinasi inilah yang melatarbelakangi penyalahgunaan teknologi menjadi alat penaklukan yang brutal terhadap alam yang mengakibatkan kehancuran. Kita tengah berada di dalam situasi mendesak untuk memperoleh kesadaran eksistensi yang sesuai dengan bukti-bukti fisik sekaligus dapat mengatasi rasa keterasingan kita dari semesta. Untuk tujuan inilah saya mengangkat wawasan Vedanta dan menyajikannya dalam cita rasa Barat yang sepenuhnya modern—dengan demikian, buku ini sama sekali tidak berupaya untuk menjadi buku ajar maupun pendahuluan terhadap ajaran Vedanta. Buku ini merupakan hasil kawin silang antara ilmu pengetahuan Barat dengan intuisi Timur.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Cerita-cerita lama dalam lembaran sejarah
AMRAN, Rusli
Jernihnya mata air Islam
KURNIANTO, Fajar
Rahasia dibalik penyakit
ABDULLAH Bin Ali Al-Ju'aitsah
Globalisasi adalahMitos
HIRST, Paul, Grahame Thompson
Habis gelap terbitlah terang
Raden Ajeng Kartini ; Armijn Pane
Kamus istilah teknik Inggris-Indonesia
SUNGGUH, As'ad
Haji nekat lewat jalur darat
BAHARI, Haji
Psikotes Untuk SD Kelas 4, 5, & 6
Redaksi Tangga Pustaka
Seri Anak Hebat: Aku Bilang Assalamu'alaikum
Noor H.Dee
Khutbah dan nasihat 4 sahabat Rasulullah SAW
Imam Firdaus ; Tri Wahyuni ; Muhammad Iqbal Santosa
The office blind date 1
Hwa, Hae ; Dewi Ayu Ambar Rani (penerjemah)
Ensiklopedia pengetahuan pertamaku : hewan liar
Claire Philip
Hikmah kisah 25 Nabi & Rasul
Citra Mustikawati
Simply artificial intelligence
Bryne, Daniel (editor) ; Dowsett, Elizabeth (editor) ; Setford, Steve (editor) ; Sturgeon, Alison (editor) ; Szudek, Andrew (editor)