

Republik
Cicero (Pengarang) ; Carissa Fadina Permata (penerjemah) ; Muhammad Aswar (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Indeks : halaman 122 - 123 ; Manuskrip yang tidak lengkap ini ditemukan di Perpustakaan Vatikan oleh Profesor Angelo Mai. Meski banyak bagian dari manuskrip ini telah hilang, urutannya masih tepat dan pembahasannya secara keseluruhan masih utuh. Republik Cicero amat dikagumi oleh mereka yang hidup pada masa itu. Akan tetapi, tak lama setelah karya ini ditulis, para tiran menguasai Roma, sehingga Horace, Virgil, Seneca, Quintilian, Pliny, dan bahkan Tacitus tidak berani memujinya. Di tengah kekacauan pemerintahan dan republik, jelas sekali Cicero mengupayakan tindakan patriotik. Dalam diskusi yang sarat filosofi ini, Cicero mengisahkan penduduk Roma dari sudut pandang para individu yang ambisius dan mengalihkan fokus ke permasalahan negara yang lebih penting. Di sanalah, setiap orang harus bertaruh, yaitu untuk kembali menerapkan kesederhanaan sistem Roma, kembali berjaya dengan kebajikan, serta melindungi masyarakat dari kekacauan dan oligarki yang melanda silih berganti. Cicero mengisahkan masa kuno tersebut dengan sempurna. Daya tarik dari kefasihannya sungguh memukau.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Global meetings and exhibitions Carol Krugman and Rudy R. Wright
KRUGMAN, Carol

Mencari dan Memperbaiki kerusakan Pada TV Berwarna
SOFYAN

Pikiran Politik
SJAHRIR

Sukses menjalani tes potensi akademik soal & pembahasan
KURNIAWAN, Andiek

Derap-Derap Tasbih
KHULI, Hadi S ; Akhmad Muhaimin Azzet

Kamus biologi
Heryando Palar ; Asmon Riald

Kamus sejarah Indonesia
Cribb, Robert ; Kahin, Audrey ; Gatot Triwira ; Zen Hae

Bagaimana Memaknai Ibadah Puasa (Spirit Iqra') : catatan harian sebulan ramadhan
-

Terampil membuat kue kering
-

Dongeng Animasi 3D, : Si Tudung Jerami
-

Why? People : Coco Chanel
Kim, Okseon

Inilah jihad
-

Instrumen moneter Islam
Ferry Syarifuddin (penulis) ; Ali Sakti (penulis)

Mom resign?? gak mati gaya!! : sehimpun curhat emak milenial yang bakal buatmu bangga pada perjuangan mereka
Nenny Makmun (Pengarang) ; Tim Scrittoscript (Penyunting)
