JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Penerapan disiplin belajar era modern

Penerapan disiplin belajar era modern

Mukhamad Ilyasin (Pengarang) ; Muhammad Sali (editor)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Yogyakarta : Ar-Ruzz Media, 2020
Deskripsi Fisik 166 halaman : ilustrasi ; 25 cm.
ISBN 9786023134830
Subjek Pendidikan / Disiplin
Bahasa Indonesia
Call Number 371.5 MUK p

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 4

Deskripsi

Bibliografi : halaman 163-166 ; Masyarakat modern adalah masyarakat yang sebagian besar warganya mempunyai orientasi nilai budaya yang terarah ke kehidupan dalam peradaban masa kini. Pada umumnya, masyarakat modern tinggal di daerah perkotaan, sehingga disebut masyarakat kota. Ciri-ciri masyarakat modern di antaranya adalah hubungan antar manusia terutama didasarkan atas kepentingan-kepentingan pribadi serta kepercayaan yang kuat terhadap ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai sarana untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Perkembangan masyarakat modern dapat dioptimalkan salah satunya melalui pendidikan, baik formal maupun nonformal. Madrasah Aliyah menjadi salah satu lembaga pendidikan formal yang mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat. Di Indonesia, madrasah merupakah fenomena modern yang dimulai pada awal abad ke-20, yang kemudian diintegrasikan ke dalam sistem pendidikan nasional sekitar athun 1975. Lulusan Madrasah Aliyah akan mendapatkan ijazah dan nilai yang sama dengan sekolahumum yang setingkat dengannya. Mereka akan dapat melanjutkan ke jenjang perguruan tinggi umum atau bekerja seperti lulusan sekolah umum lainnya. Buku ini akan membahas segala sesuatu terkait Madrasah Aliyah. Mulai dari penerapan disiplin belajar dari masyarakat modern, seluk beluk madrasah secara umum, hingga penerapan disiplin belajar di Madrasah Aliyah. Buku ini disusun berdasarkan hasil penelitian jualitatif tentang penerapan disiplin belajar di era modern. Harapannya, buku ini dapt memberikan banyak manfaat bagi segenap pihak.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Allah Ciptakan Rumah Terindah di Bumi Abdul Razzaq Naufal
ISLAM DAN ILMU PENGETAHUAN

Allah Ciptakan Rumah Terindah di Bumi Abdul Razzaq Naufal

NAUFAL, Abdul Razzaq

Cerpen-cerpen terbaik
CERITA PETUALANGAN

Cerpen-cerpen terbaik

LU, Qun

Empat sendi agama Islam : shalat, zakat, puasa, haji
IBADAH (ISLAM)

Empat sendi agama Islam : shalat, zakat, puasa, haji

AN-NADWI, Abulhasan Ali Abdul Hayyi Al-Hasani

Kolak Ramadhan :  Kumpulan Kisah Manis di Bulan Suci
FIKSI

Kolak Ramadhan : Kumpulan Kisah Manis di Bulan Suci

Komunitas sekolah Kehidupan

Manusia dan penemuannya: ilmu pengetahuan yang mengubah peradaban dunia
SAINS / MANUSIA DAN PENEMUANNYA

Manusia dan penemuannya: ilmu pengetahuan yang mengubah peradaban dunia

Fayeldi, Trija

Menuju Indonesia Berdaulat Pangan :  Kumpulan Pemikiran Dirjen Prasarana dan Sarana Kementerian Pertanian RI
PERTANIAN

Menuju Indonesia Berdaulat Pangan : Kumpulan Pemikiran Dirjen Prasarana dan Sarana Kementerian Pertanian RI

Gatot Irianto

Kecil-kecil Punya Karya : Magic Cookies
FIKSI / CERPEN / CERITA ANAK

Kecil-kecil Punya Karya : Magic Cookies

Muthia Fadhila Khairunnisa ; Ridwan Fauzy, ; Yuni Mulyawati

The Dragon's bride and other dragon stories
FIKSI INGGRIS / BACAAN KANAK/KANAK

The Dragon's bride and other dragon stories

MACDONALD, Fiona ; Rubio, Ayesha L. (ilustrator) ; Kawa, Cosei (ilustrator)

Belajar wudhu dan sholat bersama Sofia
Panduan sholat / Panduan wudhu / bacaan kanak kanak

Belajar wudhu dan sholat bersama Sofia

tim buku anak

Ayah untuk Bayiku
Fiksi Indonesia, Prosa Indonesia

Ayah untuk Bayiku

Asteria Widyaningsih (Pengarang)

Kesalahan Puasa Daud Pemicu Cita-citamu Tidak Berhasil :  Bacaan wajib para pelaku puasa sunnah
PUASA

Kesalahan Puasa Daud Pemicu Cita-citamu Tidak Berhasil : Bacaan wajib para pelaku puasa sunnah

CAHYO, A. Nur (Pengarang)

Baby tractor

Baby tractor

Sirett, Dawn (Pengarang)

Freeter, membeli rumah
Fiksi Jepang / / Novel

Freeter, membeli rumah

Hiro, Arikawa (Pengarang) ; Ribeka Ota (Penerjemah) ; Francisca Ratna (Penyunting)

Rahasia Anas :  Sahabat kecil Rasul
Bacaan anak

Rahasia Anas : Sahabat kecil Rasul

Oze, Ozkan (Pengarang) ; Ozkan Oze (Pengarang) ; Ceyhun Sen (Ilustrator)

Cerita rakyat Pandeglang
Cerita Rakyat

Cerita rakyat Pandeglang

Sopyan Sauri (Pengarang) ; Dwi Novidiantoko (Ilustrator)