JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Unboxing formula Excel 2013

Unboxing formula Excel 2013

Alfa Hartoko

Edisi edisi pertama
Penerbit Jakarta : Elex Media Komputindo, 2022; © 2022 PT. Elex Media Komputindo
Deskripsi Fisik xii, 338 halaman : ilustrasi ; 21 cm.
ISBN 9786230031557
Subjek Microsoft Excel 2013 (Program Komputer)
Bahasa -
Call Number KC/005.369 ALF u

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

Buku ini solusi bagi Anda yang ingin menguasai pengolahan data menggunakan formula Excel 2013. Membahas pengolahan data menggunakan 10 formula utama dalam Excel 2013. Unboxing 219 formula yang bisa digunakan untuk beragam kebutuhan, seperti administrasi sekolah, administrasi perkantoran, perhitungan teknik, statistik, bisnis, dan lain sebagainya. Pembahasan dalam buku ini mencakup: • Formula AutoSum, meliputi penggunaan rumus dasar matematika. • Formula Text, digunakan untuk pengolahan data berupa teks. • Formula Financial, digunakan untuk menyelesaikan perhitungan keuangan dan bisnis. • Formula Logical, digunakan untuk menyelesaikan permasalahan perhitungan dengan parameter logika matematika. • Formula Date&Time, digunakan untuk menyelesaikan pengolahan data berkaitan dengan hari dan waktu. • Formula Lookup&Reference, digunakan untuk mengolah data dengan mengoneksikan beberapa tabel yang cukup komplek. • Formula Math&Trig, digunakan untuk mengolah data yang berkaitan dengan rumus matematika dan trigonometri. • Formula Statistical, digunakan untuk mengolah data statistik. • Formula Engineering, digunakan untuk perhitungan-perhitungan dalam bidang teknik. • Formula Information, digunakan untuk mengetahui informasi dari sebuah sel tentang penggunaan rumus, tipe, dan lain sebagainya. Tak hanya itu, masing-masing formula dilengkapi studi kasus lengkap dengan petunjuk langkah-langkah dan tips. Jadi tidak hanya berisi teori seputar penggunaan Formula Excel 2013, namun juga langsung pada penerapannya untuk beragam kebutuhan.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Dibawah Naungan Risalah
Sejarah Islam

Dibawah Naungan Risalah

NATSIR,M

Lets Make-Up by Wawa Sugimurwati Kusumawardhani Yeni; editor : Intarina Hardiman
KECANTIKAN DIRI

Lets Make-Up by Wawa Sugimurwati Kusumawardhani Yeni; editor : Intarina Hardiman

KUSUMAWARDHANI, Reni

Sejarah kebudayaan Indonesia : arsitektur
SEJARAH KEBUDAYAAN ; ARSITEKTUR

Sejarah kebudayaan Indonesia : arsitektur

Bagoes Wirjomartono, Budi A. Sukada, Iwan Sudrajat, Johannes Widodo, Josef Prijotomo, Rahadhian Prajudi, Sandi Aminuddin Siregar, Sutrisno Murtiyoso, Yuswadi Saliya ; PAENI, Mukhlis ; TJAHJONO, Gunawan

Sora! : Flight attendant story vol. 5
FIKSI

Sora! : Flight attendant story vol. 5

MASAO, Yajima

Konsep dasar & siklus Akuntansi
AKUNTANSI

Konsep dasar & siklus Akuntansi

WINARNI, F.

Cantik dan sehat dengan jus dan herbal
MINUMAN KESEHATAN / JUS / KUMPULAN RESEP

Cantik dan sehat dengan jus dan herbal

MURTIE, Afin

makin syari makin cantik
FIKIH WANITA

makin syari makin cantik

ARIWIBOWO, Agus

IKF IV (Indonesia Knowledge Forum) : moving our Nation to the next level
FORUM ILMU PENGETAHUAN

IKF IV (Indonesia Knowledge Forum) : moving our Nation to the next level

TIM BCA, TIM KMPLUS

10 Wanita Ahli Surga : asa :  Kisah Teladan Wanita-Wanita Terbaik Sepanjang M

10 Wanita Ahli Surga : asa : Kisah Teladan Wanita-Wanita Terbaik Sepanjang M

Musthafa Murad

Mr. Rainbow :  koleksi cergam mendidik dua bahasa (Inodnesia - Inggris)
Bacaan anak/anak

Mr. Rainbow : koleksi cergam mendidik dua bahasa (Inodnesia - Inggris)

Sri Noor Verawaty (penulis) ; Mahadewa (Editor) ; Wildan (ilustrator)

Hukum dan Kebebasan Pers
Jurnalisme dan Surat Kabar di Indonesia

Hukum dan Kebebasan Pers

Indriyanto Seno Adji

Quick Reference :  Microsoft Office PowerPoint 2007
Rekayasa Perangkat Lunak

Quick Reference : Microsoft Office PowerPoint 2007

Permana, Budi

Fantasmagoria :  citra tubuh teks
Esai Sastra Indonesia

Fantasmagoria : citra tubuh teks

Zulkarnaen Ishak (Pengarang)

Para ashabus yamiin
Sufisme/ Tasawuf

Para ashabus yamiin

Susilawati Susmono (Pengarang) ; Tim Editor YTS & YRI (editor)

Komik Next G : rahasia rambut kakak
Komik Anak remaja

Komik Next G : rahasia rambut kakak

Azka Aulia Rahman (Pengarang) ; Mei (Ilustrator) ; Dini Marlina (Ilustrator) ; Rony Amdani (Penyunting) ; Wiwit Wijiastuti (Penyunting)