Artikulasi rasa : mencintai kecantikan diri sepenuhnya
Selvia Liem ; Bandi Bond (desainer layout) ; Virgiona Elsandra (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
“Sebenarnya kamu cantik sih, tapi kurang kurus aja,” “Coba deh, kamu perawatan sedikit biar lebih cerah kulitnya,” “Sepertinya kalau rambutmu dibuat lurus akan lebih cantik, ya,” Dan masih banyak lagi komentar dan tuntutan sosial yang mengharuskan kita tampil “cantik” berdasarkan standar kecantikan yang ada. Kamu pernah mengalaminya? Padahal standar kecantikan itu hanyalah standar yang dibentuk oleh media massa, oleh media sosial. Sampai-sampai semua sudut dan bagian tubuh kita harus sama persis dengan standar tersebut, barulah kita bisa dibilang cantik. Hmmm… agak sedih ya lihatnya. Padahal kita sebagai perempuan tidak harus mengikuti standar kecantikan yang dibentuk oleh media tersebut. Padahal kita sebagai perempuan punya ciri khas dan keunikan masing-masing. Kita hanya perlu mencintai kecantikan diri kita dengan sepenuhnya, menerima diri kita dengan sepenuhnya, dengan begitu kita mampu untuk bersinar. Buku ini akan mengajakmu untuk menciptakan dan mencintai kecantikan diri sendiri dengan pendekatan self-love. Dari buku ini kamu akan paham kenapa kita tidak perlu mengikuti standar kecantikan yang dibuat di luar sana dan lebih percaya diri tampil cantik apa adanya. Jadi, siapkah kamu untuk memancarkan kecantikan sejati dirimu?
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
gsa yang penuh paradoks : Suatu penelusuran mengenai asal muka peradaban Amerika. Oleh KAMMEN, Michael; PABOTTINGGI, Muchtar (penerjemah);
KAMMEN, Michael; PABOTTINGGI, Muchtar (penerjemah);
The new book of knowledge : Volume 11 L
THE new book of knowlegde
Tenunku : warna-warna benang kearifan nusantara
YUDHOYONO, Ani ; EKAYANTI, Yulia
Syaikh Siti Jenar : Suluk Malang Sungsang (Buku Keenam)
Agus Sunyoto
Stop berdalih ! : Dan Raih kesuksesan anda sekarang !
-
Langkah Mudah 140 Efek dengan Adobe Photoshop cs2
Ismaidi
Cinta Para Dewa Dewi
-
Sistem informasi akuntansi : Buku 2
DasarthaV. Rama, Frederick L. Jones ; Ika Permatasari
Ensiklopedi nasional indonesia : Jilid 9 : KL - LYSIT
-
107 ceo 4.0
Istifatun Zaka (penulis) ; Nurhid Uchid (penyunting)
Menu makanan dan minuman bagi anak autis dan ADHD
Ike Permanasari (Pengarang) ; Ina (penyunting)
Sherlock lupin & aku 7 : teka-teki kobra
Irene Adler
Yaudah, terima aja...
Pikiran Fajar (Pengarang) ; Atina Barokatin (Penyunting)
Energy - efficient architecture : basics for planning and construction
Gonzalo, Roberto (Pengarang) ; Habermann, Karl J. (Pengarang)