

The best of miss marple
Agatha Christie (Pengarang) ; Budijanto T. Pramono (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Jane Marple, atau Miss Marple, memiliki tempat tersendiri di hati para penggemar Agatha Christie. Dia tinggal di St. Mary Mead dengan pengamatan jeli terhadap gerak-gerik semua orang di sekitarnya. Rasa ingin tahunya yang besar memberinya analisis tajam yang sering kali membantu, dan beberapa kali justru mempermalukan, para polisi. Kemunculannya yang pertama adalah dalam novel The Murder at the Vicarage (Pembunuhan di Wisma Pendeta) dan seketika ketajaman analisisnya menjadikannya tokoh yang digemari semua orang. Ketiga judul berikut: • The Murder at the Vicarage (Pembunuhan di Wisma Pendeta) • A Murder is Announced (Iklan pembunuhan) • A Caribbean Mystery (Misteri Karibia) merupakan judul-judul kasus Miss Marple yang terpilih sebagai favorit pembaca Agatha Christie. Ketiga kasus tersebut memang tidak berkaitan, namun Agatha Christie selalu berhasil menghadirkan kejutan-kejutan yang jauh di luar dugaan dalam setiap penyelesaiannya.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Arsitektur Indonesia dari perspektif budaya
Eko Budihardjo

Surat Untuk Ayah Bunda
Sri Martani RUSTIADI,

Plesiosaurus yang misterius
YOICHI, Takashi ; Dewi, Putri Andam

Kambing si jago makan yang pintar
PUTRI, Melvi Dwi Dezka

RELIGION in the military worldwide

Seri Kreasi Tata Rambut : Pengantin Berjilbab
Nana Lystiani (Pengarang)

Hidup sebagai waria
Koeswinarno (Pengarang)

Koi, Panduan Pemeliharaan, Galeri Foto, dan Tips Tampil Cantik
-

Membuka pintu tobat, jauhkan maksiat
Koko Liem (Pengarang) ; Andriansyah (Penyunting)

Ketika Ruhku Hanya Kuasa Memandang Orang-Orang Tercinta... : Mengimajinasikan Diri Telah Menjadi Jenazah yang Kaku dan Dingin, Lalu Bagaimana Nasibku di Hadapan Allah SWT...?!
Muttaqin , Azid.A (Pengarang)

Binatang : Seri 4 sahabat tematik saintifik usia 5-6 tahun
Tjitji Wartisah (Pengarang) ; Guruh Anugrah (Pengarang)

The hero : menjadi luar biasa dengan melihat kedalam diri anda
Davit Setiawan (Pengarang) ; Lisa Kuntjoro (Pengarang)

Modul Praktikum Mata Ajar Manajemen Patient Safety Tingkat I Semester II Kode Mata Ajar WAT : 2.470
Sudarmi (Pengarang)

K.H. Abdurrahman Wahid : penantang badai penakluk gelombang
Miftahuddin (Pengarang) ; Mathori A Elwa (Penyunting)
