The best of miss marple
Agatha Christie (Pengarang) ; Budijanto T. Pramono (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Jane Marple, atau Miss Marple, memiliki tempat tersendiri di hati para penggemar Agatha Christie. Dia tinggal di St. Mary Mead dengan pengamatan jeli terhadap gerak-gerik semua orang di sekitarnya. Rasa ingin tahunya yang besar memberinya analisis tajam yang sering kali membantu, dan beberapa kali justru mempermalukan, para polisi. Kemunculannya yang pertama adalah dalam novel The Murder at the Vicarage (Pembunuhan di Wisma Pendeta) dan seketika ketajaman analisisnya menjadikannya tokoh yang digemari semua orang. Ketiga judul berikut: • The Murder at the Vicarage (Pembunuhan di Wisma Pendeta) • A Murder is Announced (Iklan pembunuhan) • A Caribbean Mystery (Misteri Karibia) merupakan judul-judul kasus Miss Marple yang terpilih sebagai favorit pembaca Agatha Christie. Ketiga kasus tersebut memang tidak berkaitan, namun Agatha Christie selalu berhasil menghadirkan kejutan-kejutan yang jauh di luar dugaan dalam setiap penyelesaiannya.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Cases in Management Indonesia's Real Companies
Case Center Depertemen Manajemen Fak. UI
Jadi kaya itu gampang inilah caranya
Ajroma Aditya Utama ; Meichati Candra Dewi
Descendants of darkness volume 12
MATSUSHITA, Yoko
Hukum waris
PERANGIN, Effendi
Inuyasha 9
TAKAHASHI, Rumiko
Bersahabat Dengan Anak : Panduan Praktis Bagi Orang tua muslim
HARWANSYAH, M
Panduan cerdas membangun website super keren
Java Creativity
Keep talking German : kursus audio 10 hari
Schenke Heiner ; Nengah Krisnarini ; Toruan, Denis ; Satwika C. H. ; Tramaditya Salim
Treasure hunting in Greece
Kang Gyung-Hyo
Gadis Kecil di Tepi Gaza : Palestine, Anakku, Perjuanganmu masih panjang, Hapuslah Air Matamu...
Vanny Chrisma W.
Hafalan materi praktis IPA SD/MI kelas 4,5, & 6
-
Mahir membuat jaringan komputer
Alanur Aditya (Pengarang) ; Latief (Pengarang)
cerita pendek tentang cerita cinta pendek
Djenar maesa ayu (Pengarang)
Kue manis yang takut disia - siakan : Seri hargai makananmu
Nia apriliyah (Pengarang) ; Sisilia Triana (Ilustrator)