Bayu Satya : to save the sea
Bayu Satya (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
BAYU SATYA TO SAVE THE SEA OSCT Indonesia didirikan tahun 2011 oleh Bayu Satya atas dasar kepedulian pada musibah tumpahan minyak di lautan. Sebelumnya entrepreneur berdarah Palembang, Sumatra Selatan ini, telah puluhan tahun berkecimpung di dunia manufacturing peralatan penanggulangan tumpahan minyak dengan merek Slickbar Indonesia. lde mendirikan OSCT Indonesia dimotivasi oleh realitas logis. Tak banyak perusahaan mampu membeli, menyimpan, dan mengoperasikan peralatan tumpahan minyak di pusat operasional mereka. Padahal risiko musibah tumpahan minyak mengintai di waktu yang tak terduga. Musibah tumpahan minyak di lautan menciptakan dampak buruk berantai yang sangat merugikan. Lingkungan hidup rusak. Biota laut terpapar racun kimia. Kesehatan manusia pun terancam karena ikan-ikan yang telah terkontaminasi zat berbahaya. OSCT Indonesia dalam kurun waktu hampir satu dasawarsa sejak kelahirannya telah melakukan sederet prestasi gemilang. Melakukan banyak penyelamatan lautan dari ganasnya tumpahan minyak. Reputasinya di tanah air dan mancanegara sangat membanggakan. Buku ini merupakan catatan menarik tentang bagaimana kepedulian Bayu Satya berbuah terobosan yang berkontribusi besar pada kelestarian lingkungan hidup. Di dalamnya ada kegigihan, inovasi, pembelajaran tiada henti, idealisme, sekaligus spirit entrepreneurship.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Cuaca dan iklim
WAT, Fiona
Fikih munakahat kajian fikih nikah lengkap Tihami dan Sohari Sahrani
TIHAMI
Kado terindah untuk anakku : nasihat ayah-bunda, agar sukses dan selamat
AMIN, Muhammad Rusli ; HANDAYANI, Eka Putri ; Tim Al-Mawardi Prima
Let's think about the internet and social media
WOOLF, Alex
Teori-Teori Psikologi Sosial
Sarlito Wirawan Sarwono (Pengarang)
Fatwa-Fatwa Medis Kontemporer : Seputar Kehamilan & Kecantikan
; Irwan Raihan
Ensiklopedia pemerintah & kewarganegaraan jilid 3
Aswita Ratih Fitriani
Friendship from rusia
-
Cuko
Ariestanabirah (Pengarang)
Spy x family 3
Endo, Tatsuya ; Anindhita Reghia (penerjemah) ; Lois (editor) ; Erson (desain sampul)
Palestine's children : kisah perjuangan hidup anak-anak palestina
Kanafani, Ghassan (Pengarang)
Q.E.D. Iff Vol.11
Katou, Motohiro (Pengarang) ; Faira Amadea (alih bahasa) ; Sari Abubakar (editor)
Mirah dari banda
Hanna Rambe (Pengarang) ; Khotimatul Husna (penyunting)
Aku kenal Allah 4
Canun Kamil (Pengarang) ; Fufu Elmart (Pengarang) ; Mesyi Julianitha (Ilustrator) ; Sundus Afifah (Penyunting) ; Ayu Lestari (Penyunting)