Sukacita : Hal-hal biasa yang mendatangkan kebahagiaan luar biasa
Lee, Ingrid Fetell (Pengarang) ; Susi Purwoko (penerjemah)
Tersedia di:
Deskripsi
Pernah bertanya kenapa kita berhenti dan menyaksikan kilasan jingga sebelum matahari terbenam, atau berbondong-bondong melihat bunga sakura mekar pada musim semi? Apa alasan hampir semua orang—tak peduli dari gender, usia, latar belakang budaya, atau suku apa—terpesona melihat bayi binatang, dan tak bisa menahan senyum saat melihat semburan kertas pesta warna-warni atau balon beraneka warna? Kita sering dibuat merasa bahwa dunia fisik tak berperan dalam kebahagiaan batin kita. Para ahli mendesak kita untuk menemukan kedamaian dan ketenangan dengan melihat ke dalam diri—lewat mindfulness dan meditasi—serta menghentikan dunia luar. Namun, bagaimana kalau getaran alami dari lingkungan sekitar kita sebenarnya adalah sumber kegembiraan yang paling terbarui dan mudah kita jangkau? Di buku ini, penulis sekaligus perancang Ingrid Fetell Lee menggali bagaimana ruang dan objek yang sepertinya membosankan, yang setiap hari berinteraksi dengan kita, memiliki efek yang kuat dan mengejutkan atas suasana hati kita. Dari sudut pandang ilmu saraf dan psikologi, dia menjelaskan mengapa satu hal membuat kita merasa lelah dan penuh persaingan, sedangkan yang lain mendorong penerimaan dan rasa senang. Di atas segalanya, dia mengungkapkan bagaimana kita bisa mempertegas kekuatan lingkungan kita untuk menjalani hidup yang lebih penuh, sehat, dan benar-benar diliputi kegembiraan.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
For God And Country : Korban Paranoid Amerika The Untold Story: Kisah Nyata Penderitaan Kapten Muslim U.S. Army di Penjara Guantanamo (Penjara Khusus Teroris)
YEE, James ; Soemarni ; Marvel Neydi
Perestroika dalam perspektif : strategi dan dilema Gorbachev
DESAI, Padma
Practical English conversation
IZZAN, Ahmad ; APRILIYANA, Susi
JURNAL teknik sipil
JURNAL teknik sipil
Nathan mimpi merah muda
NILANDARI, Ary ; LIANA D.
Pengabdi Netijen
Geraldy Tan (Pengarang) ; Ry Azzura (Penyunting)
What Animals Teach Us : Pengalaman yang Menyembuhkan Ketika Menghadapi Kematian Para Sahabat
; Halimatu Sya'diah
Ghost school days mix : horor 0 meter
Rae Sita Patappa (Pengarang) ; Assyifa S. Arum (Pengarang) ; Satrio (Ilustrator) ; Geugeu (Ilustrator) ; Rendra (Ilustrator) ; Shinta Handini (Penyunting) ; Wiwit Wijiastuti (Penyunting)
What Katy did : Susan Coolidge ; ilustrator, Neil Reed
Coolidge, Susan ; Reed, Neil (ilustrator)
New to big
David Kidder
99 kiai kharismatik Indonesia 1 : riwayat, perjuangan, doa, dan hizib
Aziz Masyhuri (Pengarang) ; Edi AH Iyubenu (editor)
Ramadhan dan Cinta
Diana Bakti Siregar (Pengarang)
Menempuh jalan buntu
Damhoeri, A (Pengarang)
Peppa pig: Delphine Donkey
-