Resep menjalani masa tua yang sehat, kuat, dan bahagia
Tan Shot Yen (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Setiap orang menjadi tua secara fisik dan usia itu sudah pasti. Tapi, untuk merasa tua itu adalah pilihan. Kalimat bijak ini perlu dicermati. Sebab bahaya juga jika ada orang di usia lanjut yang kerap menyangkal diri dan masih mempunyai gaya hidup dan aktivitas yang tidak sesuai dengan kondisinya. Belum lagi asupan pangannya. Bagi orang yang tidak menempatkan dirinya pada kesadaran penuh, masa tuanya akan sering diwarnai berbagai "kejutan yang tak diinginkan" alias penderitaan. Buku ini tidak hanya membahas soal perubahan fisik dan cara mempersiapkan diri menghadapi "tubuh yang tidak asik lagi'', tapi juga soal pergeseran hidup yang berupa perpisahan yang tak terelakkan, termasuk keharusan membiasakan diri dengan hal yang tidak biasa. Perencanaan masa depan menjadi penting untuk mulai dipikirkan sejak sekarang. Dengan demikian, kebahagiaan dan kesuksesan sebagai tujuan hidup dan hak siapa saja di hari tuanya dapat sungguh terwujud.
Ulasan
Buku Terkait
Buku Rekomendasi Lainnya
Budi Daya Gurami
Lukito Adi Marianto
Pemahaman geografi : Gempa bumi dan gunung berapi
Watt, Fiora ; Evi Janu Kusumawati (penerjemah) ; Rudiyanto (editor)
Bagaimana Mencapai puncak Karir
PARKINSON, C. N
Kids' workbook : colouring book fruits & vegetables buah-buahan & sayuran
FRUITS
Terjemah Juz'Amma untuk anak
DINAWATI, Ajen
Indonesia dalam arus sejarah 1 : Prasejarah
Daus Aris Tanudirjo ; Taufik Abdullah
Mermaid Melody
Ayuwidya ; Melati
Bintaro Spring Tide
Aila Nadila, Sigit ; Sigit
Yang Terakhir Masuk Surga
Nouad, Ismatillah
Serba Bisa Dengan Aplikasi Google Tools
Wahana Komputer
Akibat - Akibat Fatal Durhaka Kepada Suami
-
winnie the pooh : Pohon madu
Milne
How do you make paper?
Mantzaris, Sarah Jane Lewis ; Higgins, Emily Hunter (ilustrator) ; Adlard, Rebecca (editor)
Bersiap melompat jauh : tantangan SDM Indonesia kompeten
Candra Gautama (Pengarang)