Pale blue dot : memandang masa depan manusia di Antariksa
Carl Sagan
Tersedia di:
Deskripsi
Dalam Pale Blue Dot, Carl Sagan melanjutkan tamasya bersama kita menjelajah ruang dan waktu, mengajak umat manusia menembus garis depan baru—antariksa. Sagan menceritakan berbagai perjalanan manusia ke antariksa, dengan wahana berawak maupun tak berawak, yang sudah dilaksanakan maupun sedang direncanakan. Sagan menyerukan agar kita melanjutkan upaya menjangkau dunia-dunia lain di tata surya maupun di luarnya, bukan hanya demi mendapat pengetahuan, melainkan juga untuk kelestarian jangka panjang spesies manusia dan keturunannya. -Memukau tak terlupakan barangkali buku Carl Sagan yang terbaik." -The Washington Post Book World "Membawa pembaca jauh melampaui Kosmos Sagan memandang masa depan manusia di antara bintang-bintang." —Chicago Tribune Foto sampul depan Atas: "The Day Earth Smiled". Sumber foto: NASNJPL-Caltech/Space Science Institute. Bawah: The Sun's Glint Reflects Off the Pacific Ocean" Sumber foto: International Space Station (ISS). NASA. Memandang Masa Depan Manusia di Antariksa Carl Sagan (1934-1996) ialah ahli astronomi, kosmologi, astrofisika, sekaligus penulis sains populer asal Amerika Serikat yang turut terlibat berbagai penelitian antariksa, termasuk ekspedisi wahana Mariner, Viking, Voyager, dan Galileo ke planet-planet tata surya. Kosmos, salah satu karya terbesarnya, adalah buku sains populer terlaris sepanjang masa. Dr. Sagan telah menerima Hadiah Pulitzer dan berbagai penghargaan lain atas sumbangsihnya bagi sains, sastra, pendidikan, dan pelestarian lingkungan.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Manajemen pemasaran
WILSON, Michael T
Pertolongan sang jutawan : Mr. Strictly business
Leclaire, Day ; Penerjemah ; Nessa Tanzil
Brain : our body's never center
WALKER, Richard
Haji ramah lingkungan : Bagaimana peserta haji dan umah dapat berkontribusi melestarikan lingkungan?
AHMAD, Husna
dewasa, cinta, dan bahagia : membangun sinergi antara hati, pikiran, dan tindakan
SAPUTRA, Robi Afrizan
TEAM : Total English Active Method : Elementary 2
Currin Dominic
Unbelievable Japan!
Weedy Koshino (Pengarang)
"Oud Bandoeng" Dalam Kartu Pos
Katam, Sudarsono
Epitaph
Daniel Mahendra
Seri pengetahuan pasar modal : Reksa dana dan peran serta tanggung jawab manajer investasi dalam pasar modal
Gunawan Widjaja ; Almira Prajna Ramaniya
Jalan tuhan menjadi kaya
; Tim Al-Mawardi
The Bee Boox
Charlotte Milner (Pengarang)
Jakarta lingkungan
Edleson, Mary Jane ; Bappeda DKI Jakarta (penganggung jawab)
Advanced accounting : international student version
Jeter, Debra C. (penulis) ; Chaney, Paul K. (penulis)