Cinta itu alasan sekaligus tujuan
Maman Suherman (Pengarang) ; Gus Nadir (pengarang) ; Trian Lesmana (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Buku Cinta Itu Alasan Sekaligus Tujuan merupakan buku yang ditulis oleh dua sahabat karib yang sering menunjukkan kemesraannya di linimasa Twitter. Mereka--oleh netizen-- dikenal sebagai Si Gundul dan Si Gondrong. Hal itu tidak lepas dari penampilan asli Kang Maman yang tanpa rambut alias gundul dan Gus Nadir yang rambutnya menjuntai menyentuh bahu alias gondrong. Dalam buku ini, mereka menuliskan keresahan masing-masing ke dalam bentuk puisi. Kang Maman sebagai tokoh publik dan sering bersinggungan dengan berbagai hal di dunia hiburan, terlihat dalam tema-tema puisinya yang beragam. Sementara Gus Nadir yang memiliki latar sebagai akademisi sekaligus kiai banyak menulis tentang hubungan dengan Tuhan dan Rasul.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Ragam aksesori dari manik-manik : kalung *Anting *Gelang
KARENHAPUKH ; ARIE, Fransiska
Si Kecil Membalas Budi
Agus Maryanto ; Ninuk Sri Harsini (editor)
Sukses Berternak Ayam Ras Petelur
JOHARI, Servatius
Choices break all rules
ROBINS, Eleanor
How is (dot) com
PUTRI, Ghyna amanda ; NOVIDYAA, Ita
Manusia dan Nabi pertama di bumi : Nabi Adam AS
BINTANG, Abu Muhammad
Lancar Membaca Menulis Untuk TK ; Latihan Superlengkap
Yurinda Dini (Editor)
Spirit inovasi dalam filsafat ilmu
Semiawan, Conny
Omiyage : Kisah Orang Biasa Menaklukkan Tanah Jepang
; Benedicta Rini W
Siap menjadi ibu baru : Rahasia sukses memahami & merawat bayi
; Kandiana Ari Masti
Step-step hebat kuasai kamera DSLR : Untuk pemula, orang awam & profesional
-
Kepada cium : kumpulan puisi
Joko Pinurbo (Pengarang) ; Mirna Yulistianti (editor)
Kumpulan cerpen di depan bajaj hijau
Dewi Parwati Setyorini (Pengarang)
Sobotta atlas anatomi manusia : organ interna
Paulsen, Friedrich (Pengarang) ; Waschke, Jens (Pengarang)