JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Tentang rindu :  antologi puisi, 2018-2020

Tentang rindu : antologi puisi, 2018-2020

Ibnu Wahyudi (Pengarang)

Edisi -
Penerbit Jakarta : Grasindo, 2021
Deskripsi Fisik 94 ; 21 cm
ISBN 9786020526812
Subjek Ibnu Wahyudi
Bahasa Indonesia
Call Number 811 IBN t

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - PDS HB Jassin
Dapat dipinjam: 1

Deskripsi

Mustahil manusia tidak mempunyai kerinduan. Wujud kerinduan juga beraneka rupa; rindu kepada seseorang, rindu kepada suasana, rindu kepada aroma, bahkan sangat mungkin pula rindu kepada Pencipta. Seiring mengalirnya waktu, ada rindu yang tetap tidak menemukan muaranya, bertemu secara tidak terduga, atau mungkin saja hilang begitu saja. Kualitas rindu juga penuh tipu daya. Sebentar rindu menggebu, dalam saat yang sekelebat mencair dan berakhir. Namun tidak sedikit pula rindu yang membatu, terus mengganggu setiap waktu. Tiba-tiba mengada dan terus saja menjelma aneka rasa. Antologi puisi ini menghimpun puisi bernuansa rindu yang saya buat dalam pelbagai situasi. Pemicunya tidak hanya satu, tentu. Barangkali saja rasa rindu yang telah saya kemas dalam puisi ini ada yang serupa dengan kerinduan pembaca sehingga dapat diperbandingkan. Jika pun tidak serupa, mungkin dapat menjadi semacam panorama yang berbeda. Semoga kerinduan kita bertemu, setidak-tidaknya melalui buku ini. Selamat merindu.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!