JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Kiai penggerak :  novel biografi K.H. Ahmad Dahlan (1868-1923)

Kiai penggerak : novel biografi K.H. Ahmad Dahlan (1868-1923)

Haidar Musyafa ; Faried Wijdan Al-Jufry (editor) ; Yudi Irawan (ilustrator)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Tangerang Selatan : Penerbit Imania, 2022
Deskripsi Fisik 527 halaman : ilustrasi ; 23 cm.
ISBN 9786027926615
Subjek Fiksi Indonesia / Novel / Sejarah
Bahasa -
Call Number 813 HAI k

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 2
Perpustakaan Jakarta - PDS HB Jassin
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Muhammad Darwis remaja masygul dan bertanya-tanya: kenapa umat Islam begitu terpuruk dalam banyak hal? Di sisi lain, ia punya pemikiran: Islam tidak mungkin lenyap dari seluruh dunia, tapi tidak mustahil Islam terhapus dari bumi Nusantara. Siapakah yang bertanggung jawab? K.H. Ahmad Dahlan, sosok Kiai Penggerak, sahabat Hadratus Syaikh K.H. Hasyim Asyari (sang pendiri NU) ini harus menghadapi ragam lika-liku kehidupan, termasuk ketika dirinya dicap kafir, kiai palsu, kiai kebaratbaratan, karena mengajarkan ilmu umum di sekolah yang ia dirikan. Alhasil, Kiai Dahlan tak hanya menerima tantangan dari pemerintah kolonial Belanda, tetapi juga sesama masyarakat dan Muslimin yang berpandangan kolot. Segala caci maki dan intimidasi tak membuatnya gentar. Ia terus bergerak berjuang menebar ide-ide pembaruan berkemajuan yang diusungnya. Niat bulatnya untuk memajukan umat Islam, mengilhaminya mendirikan Persyarikatan Muhammadiyah, organisasi modern yang mulai melangkah tidak dengan banyak bicara, tetapi terlebih dahulu berbuat dan beramal. Buku ini merupakan manakib lengkap ‘Sang Pencerah’, sosok keturunan kedua belas Sunan Giri.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Aplikasi Program Database Inventory dengan Microsoft Visual FoxPro
DATABASE / KOMPUTER PROGRAM

Aplikasi Program Database Inventory dengan Microsoft Visual FoxPro

Inspirasi Feng Shui : Untuk Ruko Rukan Dan apartemen
FENG SUI

Inspirasi Feng Shui : Untuk Ruko Rukan Dan apartemen

MARIANA, Dewi

Sederhana itu indah
ISLAM

Sederhana itu indah

Komputer akuntansi MYOB SMK : Komptensi mengoperasikan aplikasi komputer MYOB versi 18
AKUNTANSI / KOMPUTER / MYOB (PROGRAM KOMPUTER)

Komputer akuntansi MYOB SMK : Komptensi mengoperasikan aplikasi komputer MYOB versi 18

SURYANI

Best of Beijing dan sekitarnya :  Beijing, Xian, Gulian, Shanghai, Xianmen
TRAVELING

Best of Beijing dan sekitarnya : Beijing, Xian, Gulian, Shanghai, Xianmen

Maria Fransiska Merinda

Dodi jadi bintang film
FIKSI

Dodi jadi bintang film

SAVITRI, Astryd Diana

Bocoran Soal-Soal Asli Psikotes
Psikotes / Ujian ; Soal

Bocoran Soal-Soal Asli Psikotes

Firmansyah Syaiful (Pengarang) ; Diane Novita (Pengarang)

Manajemen & kepemimpinan kepala sekolah :  Konsep, strategi, & inovasi menuju sekolah efektif
Sosial / Kepemimpinan / Manajemen

Manajemen & kepemimpinan kepala sekolah : Konsep, strategi, & inovasi menuju sekolah efektif

Andang (Pengarang) ; Rose KR (editor)

Perjuangan Laskar Hizbullah Di Jawa Timur
SEJARAH

Perjuangan Laskar Hizbullah Di Jawa Timur

-

Bulan di Ujung Senja
FIKSI

Bulan di Ujung Senja

Susana Srini ; Noni Rosliyani

Oshi no ko :  anak idola vol. 1
Komik, bacaan

Oshi no ko : anak idola vol. 1

Aka Akasaka (Pengarang) ; Mengo Yokoyari (Pengarang) ; Ayu Arshandi (Penerjemah)

My bike ride
Bacaan kanak/kanak

My bike ride

Kelly, Maolisosa (Pengarang) ; Roberts, Ley Honor (Penyunting)

Doraemon movie story :  dinosaurus baru nobita
Komik, Bacaan

Doraemon movie story : dinosaurus baru nobita

Fujio, Fujiko F. ; She (penerjemah) ; Vonny (editor) ; Kawamura, Genki (naskah) ; Mugiwara, Shintaro (art)

The occupation of Japan 1945 - 1952 :  Tokyo, Washington, and Okinawa
Sejarah / Jepang

The occupation of Japan 1945 - 1952 : Tokyo, Washington, and Okinawa

Fumio, Fukunaga (Pengarang) ; The Japan Institute of International Affairs (JIIA) (Penerjemah)

Psikoanalisis :  Sebuah Pengantar Singkat
Psikoanalisis

Psikoanalisis : Sebuah Pengantar Singkat

Pick,Daniel (Pengarang)