JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
The king's beast 2

The king's beast 2

Toma, Rei (Pengarang)

Komik, bacaan
Edisi Cetakan pertama
Penerbit Jakarta : Elex Media Komputindo, 2022; © 2019 Rei Toma
Deskripsi Fisik 176 halaman : ilustrasi ; 12 cm.
ISBN 9786230030123
Subjek Komik, bacaan
Bahasa -
Call Number KC/741.559 2 TOM t

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Baca di tempat: 1

Deskripsi

Keputusan Tenyo menggoyahkan hari Rangetsu, tapi...bagaimana bisa aku mempercayai anggota keluarga kerajaan sepertimu di dunia yang busuk ini!?Meski Rangetsu sempat menolak, akhirnya hatinya tergerak oleh Tenyo yang mengejarnya dengan sekuat tenaga. Di tengah situasi itu, Rangetsu mengetahui adanya ajin yang tidak bersalah yang akan dihukum dalam kasus pembunuhan di wilayah kekuasaan pangeran lain. Bagaimana tanggapan Tenyo terhadap Rangetsu yang berkeras untuk bertindak melampaui kedudukannya sebagai binatang pengabdi untuk menemukan kebenaran!? Volume ke-2 dari kisah fantasi tentang pertemuan hati seorang pangeran dan binatang pengabdi di tengah dunia yang korup dan istana.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!