JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Produktivitas perairan

Produktivitas perairan

Asriyana (Pengarang) ; Yuliana (Pengarang)

Edisi cetakan pertama ; edisi revisi
Penerbit Jakarta : Bumi Aksara, 2019
Deskripsi Fisik xxiv, 320 halaman ; 23 cm
ISBN 9786024446048
Subjek Perairan
Bahasa Indonesia
Call Number 577.6 ASR p

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 5

Deskripsi

Buku ini meliputi 10 bab yang membahas pruduktivitas primer, sekunder dan produktivitas di berbagai ekosistem. Bab I membahas tentang komponen plankton, bab 2 mengenai produktivitas primer fitoplankton, bab 3 berisi biomassa plankton dan tumbuhan air, bab 4 membahas pruduktivitas perairan di berbagai ekosistem, bab 5 mengenai produktivitas perairan pesisir, bab 6 mengenai red tide, bab 7 produktivitas sekunder zooplankton, bab 8 membahas produktivitas sekunder ikan, bab 9 berisi produktivitas primer dan trofik level, bab 10 berisi interstitial fauna. Dalam buku ini juga membahas beberapa metode analisis yang di anggap sulit.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!