JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Melbourne wedding marathon

Melbourne wedding marathon

Almira Bastari ; Cicilia Prima (editor)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Jakarta : Grasindo, 2017
Deskripsi Fisik vi, 218 halaman ; 21 cm
ISBN 9786024525712
Subjek Fiksi Indonesia
Bahasa Indonesia
Call Number KC/813 ALM m

Tersedia di:

Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat

Deskripsi

Sydney Deyanira Wanita cerdas, mandiri, ambisius, dan perfeksionis. Sydney merasa patah hati ketika sahabat yang ia kencani selama satu semester terakhir memilih berpacaran dengan orang lain. Dijuluki sebagai ahli percintaan prematur, Sydney mulai berpikir untuk melakukan apa yang tidak pernah ia lakukan sebelumnya, menjalin hubungan palsu dengan orang baru. Anantha Daniswara Pria sukses, arogan, suka bergonta-ganti pasangan namun masih belum berdamai dengan masa lalunya. Demi memenuhi tantangan mantan pacarnya, Anantha nekat meminta pelayannya sendiri untuk menjadi kekasihnya. Melbourne bukan kota cinta dan jauh dari kata romantis. Sebagai kota yang paling nyaman ditinggali di dunia, Melbourne menjadi awal baru bagi dua insan yang tertekan dengan rentetan pesta pernikahan!

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!