JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Why? medication and treatment :  obat-obatan dan pengobatan

Why? medication and treatment : obat-obatan dan pengobatan

Juhyun Kang (Pengarang) ; Endang Nawang Noviantoi (Penerjemah)

Edisi -
Penerbit Jakarta : PT Elex Media Komputindo, 2021
Deskripsi Fisik 160 halaman : ilustrasi ; 24 cm
ISBN 9786230024757
Subjek Pengobatan / Obat/obatan
Bahasa Indonesia
Call Number A/610 JUH w

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 3

Deskripsi

Sebelum penisilin ditemukan, sekitar setengah dari 10 anak yang lahir meninggal karena penyakit menular seperti cacar, campak, dan penyakit-penyakit berbahaya lainnya sebelum usia sepuluh tahun. Tetapi, efek samping dari obat-obatan juga bisa timbul apabila disalahgunakan walaupun obat-obatan pada dasarnya bisa meningkatkan kualitas dan memperpanjang harapan hidup manusia. Obat baru adalah obat yang baru ditemukan. Peredarannya harus mendapat izin pemerintah. Bisa berupa zat baru dengan khasiat khusus, atau zat lama yang khasiatnya baru diketahui. Obat baru harus tuntas menyelesaikan masalah obat yang ada, serta khasiat dan keamanannya secara signifikan meningkat dibandingkan obat yang sudah ada.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!