Mikrobiologi dasar
Anggita Rahmi Hafsari
Tersedia di:
Deskripsi
Mikroorganisme seperti bakteri, jamur, dan alga menghuni hampir seluruh bagian dunia. Hal ini erat kaitannya dengan fungsi dari mikroorganisme yang sangat penting di berbagai bidang, seperti dalam bidang kesehatan, makanan, industri, dan lingkungan. Untuk memaksimalkan pertumbuhan dan potensi mereka, kita harus memahami bagaimana karakteristik mikroorganisme tersebut. Buku ini dibagi ke dalam 12 bab, diawali dengan uraian mengenai nilai penting mengapa kita harus mempelajari Mikrobiologi, dilanjutkan dengan bahasan mikroskop dan pengamatan Mikro-organisme, Struktur dan Morfologi Sel Prokariot dan Eukariot, Molekul Hayati dan Enzim, Nutrisi Mikroba, Metabolisme Bakteri, Genetika Bakteri, Fungsi dan Mutasi Gen, Sel Prokariot yang Unik, Virus, Mikroorganisme Eukariot, dan Pengendalian Mikroorganisme. Buku Mikrobiologi Dasar ini dapat digunakan oleh mahasiswa dari berbagai jurusan dan masyarakat umum yang mendalami bidang mikroorganisme yang ingin memahami dasar-dasar Mikrobiologi.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Buku materi pokok reading II
HAMDANI, Mayang
Buku panduan lengkap ibadah anak sekolah
M. Fayyad Tamim
Menggapai surga dengan salat : tuntunan salat seperti yang diajarkan Rasulullah SAW
SYAFI'I, Muhammad ; JUNAEDI, Ahmad
Montesquieu : penggagas trias politica
SHKLAR, Judith N. ; ed. Pintarti, Bernadita Sih; Yulistyo, Eko ; Maran, Angelina S. (Penerjemah)
Negara dan kemiskinan daerah
Didik J. Rachbini
Science Quiz: Hewan beruas berkoloni di bumi
GLSONGI (penulis) ; NOVIANTI, Endah Nawang
Pengadilan HAM di Indonesia : melanggengkan impunity
MARZUKI, Suparman ; HAYATI, Yayat Sri
Praktek Kedokteran Nabi
AlJauziyah, Ibnu Qoyyim
Busy Railway : push, pull, slide book
Byatt, Jo ; Byatt, Jo
Boleh atau tidak? etika di supermarket
Benny Rhamdani (Pengarang) ; Rinandia Anggareni (ilustrator) ; Iwan Yuswandi (manajer redaksi) ; Risma Dewi (editor)
Aku bisa wudhu cara nabi
Nurul Ihsan (Pengarang) ; Uci A. Sanusi (Ilustrator)
Nusantara : sejarah Indonesia
Bernard H. M. Vlekke (Pengarang) ; Luthfi Assyaukanie (Pengarang) ; Taufik Abdullah (Pengarang) ; Zaim Rofiqi (Penyunting) ; Mardi Siswoko Bakti (Penyunting) ; Samsudin Berlian (Penerjemah)
Hai, miiko! 33
Ono, Eriko (Pengarang) ; Dian Indrinuswati (alih bahasa) ; D. Tyagita Ayuningtyas (editor)
Oxford ensiklopedi pelajar : Jilid 7 pohon-serangga berbentuk batang
Cecilia Lukman (Pengarang) ; Worrall Mary (Penyunting) ; Edlina Hafmini Eddin (Penerjemah)