JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Dakwah moderat :  paradigma dan strategi dakwah Syekh Gazali

Dakwah moderat : paradigma dan strategi dakwah Syekh Gazali

Dindin Solahudin (Pengarang) ; Iqbal Triadi Nugraha (Penyunting) ; Nunik Siti Nurbaya (Penyunting)

Edisi cetakan pertama
Penerbit Bandung : Simbiosa Rekatama Media, 2020
Deskripsi Fisik v, 238 halaman : ilustrasi ; 24 cm
ISBN 9786027973961
Subjek Dakwah Islam / Dakwah Moderat
Bahasa Indonesia
Call Number 297.74 DIN d

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 4

Deskripsi

Buku ini menawarkan tiga paradigma dakwah: paradigma konstruktif, paradigma kritis, dan paradigma moderat. Dengan paradigma pertama, ilmu dakwah dibangun menjadi sebuah konstruk keilmuan kokoh yang mampu memfasilitasi jalan dakwah konstruktif sekaligus mendorong masyarakat Islam untuk merekonstruksi keberislaman secara lurus. Dengan paradigma kedua, dikritisi para dai picik yang lebih menistakan Islam alih alih mengangkat citra kebesaran dan kemuliaannya. Dengan paradigma ketiga, dipadukan sisi-sisi positif fundamentalisme dan liberalisme, sehingga dakwah menjadi tegak di atas fundamental Islam seraya memanfaatkan peradaban maju.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!